Suara.com - We Have A Ghost merupakan film bergenre komedi horror yang cocok ditonton orang penakut. Film yang tengah trending di Netflix ini merupakan film arahan sutradara Christopher Landon.
Kisah film yang dibintangi oleh David Harbour ini diadaptasi dari cerita pendek tahun 2017 berjudul 'Ernest' karya Geoff Manaugh. Film ini dirilis pada 24 Februari 2023 dan telah menerima ulasan dari beragam kritikus film.
Sampai trending 1 di Netflix Indonesia, seperti apa sih sinopsis film We Have A Ghost ini? Langsung aja yuk, simak sinopsisnya biar nggak penasaran.
Sinopsis We Have A Ghost
We Have A Ghost mengisahkan pengalaman menemukan hantu laki-laki bernama Ernest yang menyebabkan keluarga Kevin menjadi sensasi di media sosial. Kevin yang memiliki kemampuan melihat hantu pun kerap melihat sosok hantu di rumah barunya.
Meski sering menampakkan diri, untungnya sang hantu tak mengganggu Kevin dan keluarganya. Kerena kemampuan yang dimilikinya, Kevin akhirnya mengetahui nama hantu tersebut adalah Ernest.
Walau belum diketahui apa motifnya, namun keluarga Kevin mulai mengalamai berbagai hal janggal sejak hantu Ernest muncul. Salah satunya saat keluarga ini mendadak viral di media sosial.
Akhirnya mereka diminta untuk menyelidiki masa lalu Ernest yang justru membuat mereka menjadi target CIA. Akankah penyelidikan yang dilakukan keluarga Kevin ini berhasil?
Pemeran We Have A Ghost
Baca Juga: Sinopsis Film Street Kings, Keanu Reeves Perankan Sosok Detektif Alkoholik
Hadirkan cerita horror yang dibalut dengan adegan komedi, We Have A Ghost dibintangi sederet aktor kenaman. Salah satunya ada Jahi Di'Allo Winston yang berperan sebagai Kevin Presley.
Sementara itu sang hantu, Ernest diperankan oleh David Harbour. Bintang lainnya ada Anthony Mackey sebagai ayah Kevin, Frank Presley. Ada juga karakter Melanie Presley yang dimainkan oleh Erica AshAsh dan Niles Fitch sebagai Fulton Presley.
Selain Ernest dan keluarga kevin, film We Have A Ghost ini juga diramaikan oleh Isabella Russo, Tig Nitaro, Tom Bower, hingga Jennifer Coolidge.
Fakta Menarik
Buat yang penasaran kenapa We Have A Ghost bisa jadi trending di Netflix Indonesia, yuk simak dulu fakta menariknya.
1. We Have A Ghost adalah film yang diadaptasi dari cerita pendek karya Geoff Manaugh berjudul Ernest yang tayang pada di Motherboard Vice pada 2017.
Berita Terkait
-
4 Fakta Three Evil Islands, Film Horor Baru yang Dibintangi Jo Yoon Seo dan Kwak Si Yang
-
Sinopsis Film Street Kings, Keanu Reeves Perankan Sosok Detektif Alkoholik
-
Bakal Dibintangi Ra Mi Ran dan Uhm Ji Won, Ini Sinopsis Cruel Intern
-
Sinopsis The Good Bad Mother, Drama Komedi Mengharukan dari Ra Mi Ran dan Lee Do Hyun
-
Bakal Tayang di Bulan Ramadan, Ini Sinopsis Series Sajadah Panjang: Sujud dalam Doa
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Steal, Sophie Turner Terjebak dalam Aksi Perampokan Besar yang Menegangkan