Suara.com - Beredar bukti bahwa YouTuber Alshad Ahmad sudah pernah menikah secara siri dengan mantan pacarnya, Nissa Asyifa, pada September 2022.
Namun, rumah tangga mereka hanya bertahan selama dua bulan lantaran Alshad Ahmad mentalak Nissa Asyifa pada November 2022. Hingga putusan cerai diumumkan pada akhir Desember 2022.
Kabar lain yang terungkap adalah bahwa Nissa Asyifa sedang hamil buah hati Alshad Ahmad ketika mereka menikah.
Semua informasi ini terungkap dalam bukti surat Duduk Perkara kasus perceraian mereka yang bocor ke publik usai seorang warganet mengunggah monitor daftar persidangan di akun @tanyakanrl, Selasa (21/3/2023).
"Bahwa sebelum menikah antara Pemohon dan Termohon masing-masing bertatus Perjaka dan Perawan akan tetapi Termohon sedang hamil dengan usia kehamilan sekitar 8 (delapan) bulan," bunyi keterangan dalam Surat Duduk Perkara.
Fakta ini membuat warganet merasa kasihan dengan Tiara Andini. Pasalnya, bila diurutkan, Alshad Ahmad masih berpacaran dengan sang penyanyi ketika menikahi Nissa Asyifa.
"Berarti ini si cowok habis ngehamilin ninggalin terus pacaran sama Tiara. Terus Nissa minta tanggung jawab, terus dinikahin siri lalu diceraiin. Sepanjang kisah itu si Alshad masih pacaran sama Tiara? Pertanyaannya, Tiara tahu nggak? Kalo gak tau kasian banget," komentar @DoitSoo***.
"Aku pernah baca kalau mereka itu udah pisah dari tahun 2018. Jadi mereka sempat CLBK terus nikah, tapi nikahnya diem-diem, terus cerai juga diem-diem. Dan si cowo pacaran ama si Tiara pas jadi suami orang, terus karena nyaman si cowok minta cerai ke istri," sambung @oioi***.
"Pacaran sama Tiara oas masih nikah sama Nissa dan punya anak. Buset Alshad the real bangs*t lu," kesal @vinrosela***.
Baca Juga: Capek Urus Tante-Tante se-Indonesia, Tompi Cuek Soal Royalti Lagu
Diketahui, Alshad Ahmad dan Tiara Andini mulai berpacaran pada Februari 2022 dan baru ditunjukkan ke publik pada Maret 2022. Sepanjang berpacaran, keduanya kerap membagikan momen mesra di media sosial.
Berita Terkait
-
Alshad Ahmad Nikahi Nissa Asyifa dengan Mahar Rp 3 Juta
-
Kini Cerai, Nissa Asyifa Dinikahi Alshad Ahmad Saat Hamil 8 Bulan
-
Baru Terungkap! Alshad Ahmad Ternyata Pernah Menikah dengan Nissa Asyifa dan Kini Sudah Cerai
-
Capek Urus Tante-Tante se-Indonesia, Tompi Cuek Soal Royalti Lagu
-
Profil dan Agama Irwan Mussry Suami Maia Estianty, Kembali Disorot Setelah Hadiri Pernikahan Kerabat di Israel
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings