Suara.com - Pasangan artis Korea, Lee Da Hae dan Se7en bakal segera menikah, Rencananya mereka di bulan Mei mendatang.
Kabar tersebut telah diumumkan secara resmi melalui akun instagram masing-masing.
Lee Da Hae dan Se7en diketahui mulai berpacaran pada tahun 2015, namun baru diketahui publik setahun kemudian.
Setelah menjalin asmara selama 8 tahun, akhirnya pasangan ini memutuskan untuk menikah.
Kabar itu pun menuai tengah jadi perbicangan di kalangan penggemar. Tak sedikit pula yang jadi penasaran dengan sosok calon istri Se7en tersebut.
Ingin tahu seperti apa sosoknya, berikut profil Lee Da Hae yang bakal segera menikah dengan Se7en.
Profil Lee Da Hae
Lee Da Hae merupakan aktris asal Korea Selatan yang kelahiran 19 April 1984. Namanya semakin dikenal sejak membintangi drama korea My Girl (2005). Pemilik nama asli Byun Da-hae ini merupakan salah satu artis di bawah naungan agensi JS Pictures. Lee Da Hae merupakan lulusan Universitas Konkuk dan mengambil jurusan Teater dan Film.
Selain karena aktingnya, Lee Da Hae juga dikenal sebagai aktris yang fasih berbahasa Korea, Inggris, dan Tionghoa. Tak hanya terkenal di negara kelahirannya, ia juja sukses meraih popularitas di Tiongkok.
Baca Juga: Lee Da Hae dan Se7en Umumkan Pernikahannya, Kapan?
Kekasih se7en ini bahkan menjadi artis Korea Pertama yang mengucapkan dialog dalam bahasa mandarin dalam versi Tiongkok dari film Dae Jang Geum (Jewel in the Palace).
Perjalanan Karier
Lee Da Hae mengawali kariernya sebagai seorang aktris sejak tahun 2002 silam. Drama korea pertama yang dibintanginya adalah Shoot for the Years. Ia kembali mendapatkan tawaran bermain drama "Love of Thousand Years" di tahun 2003. Karier aktingnya semakin melejit setelah membintangi drama My Girl (2005) dimana ia beradu akting dengan Lee Dong Wook dan Lee Jun Gi.
Lee Da Hae juga berhasil mencuri perhatian dengan aktingnya membintangi drama IRIS 2 sebagai Ji Soo Yeon di tahun 2013. Selain drama series, ia juga pernah membintangi film Song of Dream di tahun 2011.
Lama tak terdengar kabarnya, Lee Da Hae penampilan terakhirnya di Televisi adalah saat jadi bintang tamu Running Man di tahun 2016 lalu.
Prestasi dan Penghargaan
Tag
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Film Misteri dan Thriller yang Bikin Deg-degan sampai Akhir
-
Ulasan Film Se7en, Kisah Seorang Pembunuh yang Terinspirasi dari 7 Dosa
-
Selamat! Se7en dan Lee Da Hae Resmi Menikah Setelah 8 Tahun Pacaran
-
Delapan Tahun Berpacaran, SE7EN dan Lee Da Hae Umumkan Kabar Pernikahan
-
Ulasan Film Se7en: Tujuh Dosa Pokok yang Menginspirasi Pembunuhan Berantai
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup
-
Bikin Geleng-Geleng Kepala, Andre Taulany Beri Kado Nakal untuk Malam Pertama Boiyen