Suara.com - Lina Mukherjee tidak terima dikomentari Bunda Corla terkait dirinya yang terang-terangan makan babi hanya demi konten dan rasa penasaran. Padahal, pengusaha baju khas India ini paham bahwa babi haram baginya.
Bunda Corla tidak masalah Lina Mukherjee mengonsumsi makanan haram asalkan tidak membawa-bawa agama ketika melakukannya.
Tidak terima dengan komentar tersebut, Lina Mukherjee balas menyindir Bunda Corla yang kerap merokok ketika siaran langsung di Instagram.
"Contoh si Corla, dia aja transgender kan? Yakin aku nggak ada dia perempuan kayak gitu. Akhlaknya itu loh. Dia merokok, kata netizen nggak apa-apa, kan rokok halal. Apapun yang terjadi kan itu menurut dia halal," kata Lina Mukherjee, mengutip video yang diunggah @bigosdotid, Rabu (22/3/2023).
Walaupun halal, Lina Mukherjee tetap menekankan bahwa rokok tidak baik untuk kesehatan dan hal ini dapat diperdebatkan.
Meski begitu, Lina Mukherjee tidak mau ikut campur dan tidak pernah menyindir terlebih dahulu akan hal itu. Tapi Bunda Corla justru yang 'menyenggol' terlebih dahulu.
"Tapi tiba-tiba dia, 'Oh, ada ya influencer makan babi, badak, kayak gini-gini'. Ya okelah aku salah, tapi nggak perlu pakai rokok yang seolah-olah benar," sambungnya kesal.
Tidak hanya kebiasaan merokok, Lina Mukherjee juga menyinggung tingkah Bunda Corla yang menurutnya sombong dengan pura-pura tidak mau menerima uang dari orang lain.
"Percaya deh dia caper kayak gitu di social media dengan live bergaya seperti ngelawak dia tuh pengin dapet followers banyak, pengin terkenal, nggak mungkin enggak," tandasnya.
Baca Juga: Profil Lee Da Hae, Artis Korea yang Bakal Menikah dengan Se7en
Ucapan Lina Mukherjee ini pun membuat warganet semakin menghujatnya. Menurut warganet, apa yang dibandingkan olehnya tidak setara.
"Gak apple to apple contohnya wkwkw," komentar @mita***.
"Aduh, nggak sebanding tau," sambung @delove***.
"Mending Bunda Corla ke mana-mana sih," imbuh @alexa***.
Berita Terkait
-
Profil Lee Da Hae, Artis Korea yang Bakal Menikah dengan Se7en
-
Dilaporkan Gegara Konten Makan Babi, Lina Mukherjee Ternyata Dipacari Polisi
-
Tak Terima Dipolisikan Gegara Makan Babi, Lina Mukherjee Curhat Pernah Diajak Check In Oknum Polisi
-
Dibintangi Lee Sang Yi dan Bae Da Bin, Intip Sinopsis Drama Baru Han River
-
Lina Mukherjee Disorot Media Luar Negeri Gegara Makan Babi: Merinding Go International
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Naysilla Mirdad Lagi Serius Akting Nangis, Malah Digoda Bunda Corla: Ih Cantik Kali Kau Ya!
-
Tak Cuma Bikin Ngakak, Film Mertua Ngeri Kali Punya Pesan Mendalam tentang Keluarga
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin