6. Angela July
Sukses memukau penonton dalam X-Factor Indonesia 2015, Angela July kembali muncul dalam Asia's Got Talent 2017. Penampilannya yang memikat para juri seperti Anggun, Jay Park, hingga David Foster membawanya masuk dalam grand final.
7. Claudia Emmanuela Santoso
Penyanyi muda asal Cirebon membuat seluruh masyarakat bangga dengan prestasinya menjuarai The Voice of Germany musim kesembilan. Acara yang ditayangkan di dua televisi nasional Jerman pada 2019 itu memperlihatkan kemampuan vokal Audi yang memesona.
8. Reza Ningtyas Lindh
Penyanyi berkulit eksotis Reza Ningtyas Lindh bikin heboh usai ikut ajang Swedia Idol di tahun 2009. Ia bahkan sukses masuk hingga babak lima besar. Sebelumnya pada tahun 1995, Reza juga mengikuti ajang Asia Bagus.
9. Cakra Khan
Terbaru ada Cakra Khan baru saja mengungkap jika dirinya mengikuti America’s Got Talent untuk semakin mengembangkan diri. Ia sendiri ingin didukung sebagai seorang Cakra Khan bukan dengan embel-embel penyanyi besar. Salah satu alasan yang membuatnya mantap ikut ajang pencarian bakat adalah sebagai penghormatan kepada ayahnya yang sudah meninggal.
Itu tadi beberapa artis Indonesia yang pernah mengikuti ajang pencarian bakat di luar negeri. Prestasi mereka membangkan seluruh masyarakat.
Baca Juga: Tak Gengsi, Cakra Khan Diam-Diam Ikut Audisi America's Got Talent Demi Almarhum Ayah
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
4 Mix & Match OOTD Dress ala Lyodra, Gaya Elegan Buat Kondangan!
-
Cerita Lyodra Debut Main Film di Alibii.com: Deg-degan Banget!
-
Hadirkan Lyodra, Mahalini, hingga Nuca di Film Alibii.com, Sutradara Ingin Wajah Segar di Perfilman
-
Lyodra dan Randy Martin Akhirnya Kerja Bareng, Tapi Ada Ramalan yang Jadi Nyata...
-
Cakra Khan dan Balawan Gebrak Java Jazz 2025: Tribut untuk The Beatles yang Spektakuler
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
Terkini
-
Belajar dari Anak Sherly Tjoanda yang Jadi Yatim, Korbankan Masa Muda untuk Bekerja
-
Ziarah ke Makam Ameer Azzikra, Nadzira Shafa Kode Bakal Nikah Lagi?
-
Baru Reuni, Intip Kabar Terbaru 5 Pemain Inikah Rasanya setelah 20 Tahun
-
Jakarta IP Market 2025 Digelar: Ambisi RI Jadi Raja Kekayaan Intelektual Asia Tenggara
-
Takut Anaknya Tak Mancung, Nathalie Holscher Curhat Soal Kekhawatiran Selama Hamil Adzam
-
Strategi Baru LMKN Atasi Kisruh Royalti Musik, Ajak Musisi Jadi Mata-Mata
-
Sarwendah-Ruben Onsu Makin Panas, Dari Isu Penagih Utang ke Tudingan Halangi Bertemu Anak
-
Insiden Memalukan Skena Musik Bawah Tanah di Batu: Kritik untuk Mentalitas "Baper"
-
Jadi Ikon Festival Nyanyian Anak Negeri, Dul Jaelani Jadi Saksi Munculnya Bakat Baru Generasi Muda
-
Sapa Fans Jelang Konser di Jakarta, eaJ: Tolong Rusakin Lagi Earphoneku