Suara.com - Happy Asmara mengungkap kriteria lelaki idamannya. Bukan wajah yang rupawan, tapi Happy suka pada cowok humoris.
Hal itu disampaikan Happy Asmara dalam acara FYP Trans7. Jawaban tersebut dilontarkan Happy setelah mendapat pertanyaan dari Mpok Alpa selaku host.
"Iya, senang diajak ngobrol, terus humoris, lucu," kata Happy Asmara menyebutkan kriteria idamannya.
Sadar bahwa tidak ada soal fisik yang disebut Happy Asmara, Mpok Alpa kembali melontarkan pertanyaan kepada Happy, "Kalau ganteng?"
Happy menjawab soal wajah bukan jadi prioritasnya. "Ganteng mah entar-entar aja enggak papa," ujar Happy Asmara santai.
Begitu pula dengan umur dan kemapanan, bagi Happy Asmara itu semua bukan hal utama, yang penting ia merasa cocok dengan laki-laki tersebut.
"Yang penting cocok aku, cocok," ujar pelantun "Ngopi Maszeh" ini menekankan.
Sebelumnya juga Happy Asmara berkata kalau ia tidak menyukai laki-laki kasar. Dirinya takut kalau nanti menikah ternyata mendapat seorang yang kasar.
Sebelumnya Happy Asmara pernah menjalin asmara dengan rekan sesama penyanyi dangdut koplo, Denny Caknan. Menjalin hubungan selama tiga tahun, Happy dan Denny putus pada akhir tahun lalu.
Baca Juga: Enggan Ditanya soal Denny Caknan, Happy Asmara: Ya Allah Dibahas Lagi
Alasan keduanya mengakhiri hubungan adalah kesibukan masing-masing yang akhirnya menyita waktu komunikasi mereka.
Tag
Berita Terkait
-
Enggan Ditanya soal Denny Caknan, Happy Asmara: Ya Allah Dibahas Lagi
-
Klarifikasi Happy Asmara Dikabarkan Pacaran dengan Anrez Adelio
-
Go International, Riders Happy Asmara Ternyata Sederhana Banget
-
Viral Gara-Gara Koplo Jawa, Happy Asmara Kini Go Internasional
-
Netizen Nyinyir Lihat Video Nikita Mirzani Nyanyi Rungkad: Suaranya Nggak Banget!
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Penyidik Bantah Klaim Ammar Zoni Diintimidasi dan Dianiaya Saat Pemeriksaan di Lapas
-
Cucu Konglomerat, Annie ALLDAY PROJECT Umumkan Hiatus Sementara Demi Pendidikan
-
Syuting Penerbangan Terakhir, Jerome Kurnia Berhasil Kecoh Petugas Bandara dan Pilot
-
Rundown Lengkap HUG K-Pop Concert 2026 Resmi Dirilis, Catat Jam Tampil Idol Favoritmu!
-
Hitung-hitungan Ngaco Roby Tremonti saat klarifikasi Bikin Bingung Jerome Polin: Ajarin Aku, Please
-
Dituding Keruk Harta Farel Prayoga Rp10 Miliar, Sang Ayah Beberkan Aset di Kampung
-
Datang ke Sidang Narkoba, Baju Serasi Ammar Zoni dan Pacar Curi Atensi
-
Tak Tahan Difitnah Habiskan Duit Anak, Ayah Farel Prayoga Adukan Sang Manajer ke Mabes Polri
-
Jejak Digital Aurelie Moeremans Speak Up ke Media Soal Roby Tremonti Lakukan KDRT Viral Lagi
-
Selain Roby Tremonti, Siapa Saja Sosok Nyata di Balik Nama Samaran Buku Aurelie Moeremans?