Suara.com - Inara Rusli membongkar perselingkuhan yang dilakukan sang suami, Virgoun Tambunan, dengan perempuan bernama Tenri, pemilik akun Instagram @tenten_anisa.
Dalam unggahan Instagram Story-nya, Minggu (23/4/2023), Inara Anisa menunjukkan bukti-bukti perselingkuhan suami hingga menyinggung masalah poligami.
Tampaknya, Virgoun berdalih akan menikahi Tenri dan bersikap adil.
"Yang begini niat poligami karena mau angkat derajatnya? Janjiin adil? Aku aja harus memohon untuk kita diskusi solusinya nggak kamu gubris," ujar Inara Rusli sambil menunjukkan video yang memperlihatkan Tenri sedang bersama kekasihnya, @dilankenneth.
Tidak hanya ingin mengangkat derajat, Inara Rusli menyindir Tenri yang pernah meminta dibiayai sekolah oleh vokalis band Last Child ini.
"Minta disekolahin sama laki orang, lu kira bapak lu cuaks," bunyi DM Inara Rusli untuk Tenri.
Padahal, Virgoun juga kerap mengeluhkan biaya sekolah ketiga anaknya. "Mau sekolahin dia? @virgoun_. Biaya sekolah 3 anak sendiri aja masih ngeluh, sambungnya.
Pada akhirnya, Inara Rusli meminta kepada warganet untuk membantunya mengumpulkan bukti perselingkuhan Virgoun.
"Siapapun yang lihat salah satu dari mereka atau keduanya lagi bareng, jangan sungkan untuk difoto/di-video-in. Candid boleh. Reward-nya pertemanan dunia akhirat," tandas Inara.
Baca Juga: Dipuji Mucikari Karena Sudah Hijrah, Virgoun: Hijrah dari Hongkong
Tag
Berita Terkait
-
Dipuji Mucikari Karena Sudah Hijrah, Virgoun: Hijrah dari Hongkong
-
Dikenal Artis Hijrah, Virgoun Akui Sudah Berzina
-
Virgoun Ternyata Sempat Ngaku Selingkuh hingga Berhubungan Badan
-
Istri Bongkar Perselingkuhan Virgoun, Awal Mulanya dari Mimpi
-
Virgoun Kepergok Selingkuh, Istri Tak Segan Bongkar Identitas Pelakor
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash