Suara.com - Penyanyi Virgoun tengah menjadi sorotan publik usai kepergok selingkuh oleh istrinya, Inara Rusli. Kabar perselingkungannya ini dibongkar langsung oleh sang istri melalui Instagram.
Bukan hanya membongkar dugaan perselingkuhan Virgoun, Inara Rusli juga membeberkan perilaku suaminya. Dia curhat lewat Instagram Story bahwa sempat diminta Virgoun diet.
Ia menceritakan bahwa perjuangan untuk bisa menurunkan berat badan bukan hal mudah. Ia harus menahan sakit karena tubuhnya lebam akibat suntikan.
"Saya nggak pernah permasalahin tuntutan suami nyuruh saya kurus biar bobot 48 kilogram. Biarpun harus nahan sakit biru-biru disuntikin," ujar Inara Rusli dikutip dari unggahan Instagram Story, Selasa (25/4/2023).
Tak hanya itu, Inara Rusli juga mengatakan bahwa Virgoun sempat memintanya membuka cadar. Vokalis Last Child itu beralasan ingin orang-orang melihat kecantikan sang istri.
"Nyuruh saya ke klinik kecantikan, untuk laser bagian-bagian tubuh saya, nyuruh saya buka cadar karena katanya dia masih duniawi ingin diaku orang bahwa punya istri cantik," tutur Inara Rusli.
Bahkan Inara Rusli tak ragu membeberkan urusan ranjang. Mantan anggota girlband Bexxa itu menyebut Virgoun pernah minta dilayani hubungan intim siang hari di bulan puasa.
"Diminta untuk layanin di siang hari bulan puasa. Ke manapun dia pergi atau offair sebisa mungkin saya sempatkan untuk dampingi demi ridhonya. Demi Allah gak pernah saya bantah," bebernya.
Inara Rusli pun kecewa saat pengabdiannya ke suami dibalas perselingkuhan. Ia pun kini hanya bisa pasrah.
Baca Juga: Sudah Ketahuan Berzina, Virgoun Tetap Pulang ke Rumah Istri
"Senyum saya sengaja saya halangi dengan masker/cadar hanya untuk dia, agar suami tau itu bentuk cinta saya sm dia. Tapi dia main perempuan dengan alasan bahwa dia tidak pernah merasa dicintai sepanjang hampir 9 tahun pernikahan kita," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Inara Rusli Bagikan 'Mutasi Kemaksiatan' Virgoun Selama Setahun, Nominalnya Fantastis
-
Tenri Anisa Beri Klarifikasi Usai Disebut Jadi Selingkuhan Virgoun: yang Dekat Sama Gue Pasti Tahu Gue Gimana Kok
-
Virgoun Minta Inara Rusli Layani Siang Hari di Bulan Puasa, Inara: Enggak Pernah Saya Harap Ini
-
Selingkuhan Virgoun Minta Dipoligami, Istri : Anda Sehat?
-
Inara Rusli Menangis Disuruh Buka Cadar dan Berbuat Dosa Saat Bulan Puasa
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri