Suara.com - Pemilik akun twitter SimpleMan kerap jadi perhatian karena suka membuat tulisan mengenai kisah horor.
Salah satu yang dia tulis adalah thread KKN di Desa Penari yang viral hingga sukses besar ketika diangkat ke layar lebar.
Rupanya sebagai penulis, SimpleMan cukup aktif menulis berbagai cerita horor sebagai utas di akun Twitternya.
Terkini utasnya dengan judul Sewu Dino juga ramai dibicarakan karena diadaptasi ke layar lebar.
Alhasil banyak yang mencari link baca thread Sewu Dino lengkap dari SimpleMan. Meski terbilang bukan utas baru, tapi rasa penasaran publik cukup tinggi untuk bisa membaca kisah horor yang ditulis pada pertengahan tahun 2019 tersebut.
Biar nggak makin penasaran untuk bisa mengetahui kisahnya secara utuh, simak dulu ringkasan cerita Sewu Dino beserta link bacanya berikut.
Ringkasan cerita Sewu Dino oleh SimpleMan
Sewu Dino mengisahkan tentang Sri yang mendapat tawaran pekerjaan sebagai ART dengan gaji besar karena lahir pada Jumat Kliwon. Tawaran itu begitu menggiurkan mengingat Sri tengah terhimpit masalah ekonomi. Sri tidak sendirian karena ada dua gadis lainnya yaitu Dini dan Erna yang juga mendapat tawaran tersebut.
Rumah calon majikan Sri itu tidak ada di kota tapi di sebuah desa terpencil yang tidak pernah diketahui Sri sebelumnya.
Baca Juga: Tayang 9 Hari, Film Sewu Dino Tembus 2 Juta Penonton
Sri dan dua rekan kerjanya bertemu dengan Mbah Tamin yang tak lain pemilik rumah. Namun yang paling membuat Sri ngeri bukanlah fakta bahwa rumah itu adalah satu-satunya di tengah hutan melainkan sebuah keranda yang berisi seorang perempuan hidup.
Tubuh si perempuan penuh dengan luka bernanah dan berbau amis. Rupanya gadis itu adalah Della Atmojoyo, cucu dari Mbah Tamin. Della pulalah yang harus dirawat oleh Sri, Dini, dan Erna.
Kondisi Della yang mengerikan itu disebabkan sakit yang diderita. Suatu hari Della memperingati ketiganya jika mereka akan bernasib sama kalau terus tinggal di rumah tersebut. Tapi ketiganya tak bisa pergi karena sudah terikat perjanjian sewu dino.
Link Baca Thread Horor Sewu Dino
Kendati sudah ditulis sekitar 4 tahun lalu tapi kini banyak yang penasaran dan ingin mengetahui ceritanya secara utuh. Ini dia link baca thread horor Sewu Dino oleh SimpleMan.
Untuk bisa membaca keseluruhan ceritanya cukup klik tautan berikut. Tapi perlu diingat utas Sewu Dino cukup panjang sehingga membutuhkan waktu yang relatif lama untuk menyelesaikan kisahnya. Apalagi butuh pemahaman serta konsentrasi agar alur kisahnya bisa dipahami. Ini dia link bacanya:
Berita Terkait
- 
            
              Cara Gisellma Firmansyah Atur Waktu Syuting Sambil Kuliah Jurusan Hukum di UI
- 
            
              Siap-Siap Merinding, Ini 6 Rekomendasi Film Horor Indonesia Tahun 2023
- 
            
              Seram Banget! Ini 4 Film Horor Populer Indonesia Hasil Adaptasi Novel
- 
            
              Review Film Sewu Dino, Pembalasan Dendam Santet Seribu Hari
- 
            
              3 Film Horor Lokal yang Akan Tayang di Prime Video Sepanjang Oktober 2023
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
- 
            
              Harga Emas Hari Ini Turun: Antam Belum Tersedia, Galeri 24 dan UBS Anjlok!
- 
            
              5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
- 
            
              Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
- 
            
              Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
- 
            
              3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
Terkini
- 
            
              Klarifikasi Megawati Hangestri Usai Klub Turki Putus Kontrak Karena Gagal Penuhi Kewajiban
- 
            
              Wajah Ashanty Tirus dan Pipi Kempot, Warganet Curiga Gara-Gara Ini
- 
            
              Digugat Cerai Angbeen Rishi, Adly Fairuz Nyanyikan Lagu Galau: Jangan Hakimi Aku!
- 
            
              D'Masiv Umumkan Era Baru: Rilis Album Berbahasa Inggris dan Tur Konser di 4 Kota
- 
            
              Baru Diungkap, Chef Juna Akui Mayoritas Masakan Peserta Masterchef Indonesia Tak Enak
- 
            
              6 Series dan Film Horor yang Rilis Jelang Halloween 2025, Penuh Teror!
- 
            
              Rey Mbayang Mau Beli Alat Pendeteksi Hantu, Sudah Riset Harga dan Lokasi Toko
- 
            
              Sinopsis Serial It: Welcome to Derry, Telah Tayang di HBO Max
- 
            
              Sinopsis Caught Stealing, Austin Butler Terseret ke Dunia Kriminal Gara-Gara Kucing
- 
            
              Miley Cyrus Ungkap Trauma Kebakaran Malibu dalam Soundtrack Avatar Fire and Ashes