Suara.com - Artis kontroversial Nikita Mirzani dihujat lantaran mengunggah foto nyaris telanjang di Instagram Story pada Rabu (10/5/2023).
Foto yang diunggahnya memperlihatkan Nikita Mirzani sedang mengambil potret selfie di kaca di kamar tidurnya.
Hal yang menjadi sorotan adalah potret tersebut diambil saat Nikita Mirzani sedang tidak memakai pakaian. Nikita Mirzani hanya menyisakan celana dalam hitam yang membalut tubuhnya.
Namun, Nikita Mirzani sengaja menutupi bagian dada dengan kedua tangan.
"Hi, aku kembali," tulis Nikita Mirzani dalam unggahannya itu.
Foto yang dibagikan mantan istri Antonio Dedola itupun dicibir habis-habisan oleh warganet.
Banyak dari mereka mengaitkan foto tersebut dengan jasa open BO atau Booking Online.
Hal itu disampaikan warganet dalam unggahan ulang foto Nikita Mirzani dalam akun @lambe_danu.
"Habis buka BO foto pertama (emoji tertawa) butuh duit buat ongkos dan bayat sekolah anak di London," sindir @ccharolinee***.
Baca Juga: Ira Riswana Berpesan ke Polisi: Bekerja Sesuai Fakta Hukum, Bukan Opini Pihak Tertentu
"Pamer tubuh biar jualannya laris ya? Maklum banyak cicilan hahaha," imbuh @riyanti***.
"Buka BO lama-lama," sambung @annisa*** sambil menyisipkan emoji tertawa.
Selain komentar tersebut, ada pula warganet yang menduga unggahan Nikita Mirzani itu sebenarnya foto lawas.
Berita Terkait
-
Dituduh Punya Hubungan Gelap dengan Antonio Dedola, Lolly Anak Nikita Mirzani: Sabar
-
Doyan Sepedaan, Amel Carla 6 Kali Jatuh dan Tak Pernah Kapok
-
7 Artis Wanita yang Nikah Tepat di Usia Kepala Tiga, Terbaru Jessica Mila
-
Lolly Anak Nikita Mirzani Ganti Nama Akun Instagram, Putuskan Pakai Nama Belakang Antonio Dedola
-
Lagi Wajib Militer, J-Hope BTS Kirim Pesan Menyentuh Buat Sang Orangtua
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Rekomendasi Film Bertema Batak: Wasiat Warisan hingga Agak Laen 2 Paling Baru
-
Dulu Tak Terpisahkan, Hubungan Indy Barends dan Indra Bekti Kini Tak Lagi Sama
-
Rush Hour 4 Siap Digarap Berkat Dorongan Donald Trump
-
Sinopsis Suka Duka Tawa, Rachel Amanda jadi Komika Terkenal Berkat Buka Aib Ayahnya
-
Sinopsis Villains, Drakor Thriller Crime Baru Yoo Ji Tae dan Lee Min Jung di HBO Max
-
5 Karakter Guru di Film Indonesia yang Tak Mudah Dilupakan
-
8 Drama Populer Jo Bo Ah, Aktris Korea yang Umumkan Kehamilan Pertama
-
Dewi Perssik Kena Hoaks 'Usir Irish Bella', Curigai Keterlibatan Buzzer
-
Irish Bella Hamil? Postingan Haldy Sabri Dicurigai
-
Perjalanan Karier Mudy Taylor, Komika yang Tak Pernah Lepas dari Gitarnya