Suara.com - Aktor Kim Young Dae untuk pertama kalinya menggelar fan meeting di Indonesia. Acara ini bertajuk 'Fall in Love Young Dae Indonesia'.
Fan meeting Kim Young Dae dimulai dengan lantunan lagu dari sang aktor. Setelan jas hitam lengkap dengan jam tangan memberikan kesan gagah bagi bintang serial The Penthouse ini.
Kim Young Dae dengan senyumannya menyapa penggemar di Indonesia. Aktor 27 tahun ini melambaikan tangan sambil membentuk love sign.
"I love you! Aku sangat senang hari ini," kata Kim Young Dae di Grand ballroom Hotel Indonesia Kempinski, Jakarta Pusat pada Sabtu (13/5/2023).
Fan meeting Kim Young Dae baru saja dimulai, tapi sang aktor tau betul bagaimana membuat penggemarnya berseri-seri.
"Hai aku Kim Young Dae. Kalian cantik sekali," ujar lawan main Lee Seung Kyung ini menggoda para penggemarnya.
Kim Young Dae menerangkan pernah ke Indonesia saat usianya baru 5 tahun. Pujian kembali terucap saat ia kembali ke sini saat dewasa.
"Aku merasa nyaman di sini," ucap sang aktor.
Mendapat pujian dari Kim Young Dae, para penggemar pun langsung berteriak histeris.
Baca Juga: Kim Young Dae Gelar Fanmeeting di Jakarta, Penonton Bisa Foto Bareng
Fan meeting Kim Young Dae kemudian berlanjut dengan beberapa sesi. Mulai dari Youngdae's secret moment di mana hadir foto langka sang aktor hingga hadiah yang disiapkan untuk penggemar.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
Terkini
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Dokumenter Stranger Things One Last Adventure
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Sinopsis Papa Zola The Movie, Film Malaysia yang Kalahkan Avatar: Fire and Ash
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan