Suara.com - Artis Inara Rusli pertama kali melakukan live TikTok sendirian. Dalam momen tersebut, ibu tiga anak ini mendapat saweran gift dari para penontonnya.
Penonton live TikTok Inara Rusli sendiri mencapai lebih dari 72 ribu orang. Mereka memberikan berbagai gift kepada istri Virgoun tersebut.
Beberapa kali, Inara Rusli menerima gift "paus". Padahal gift tersebut menjadi salah satu hadiah termahal saat diuangkan.
Selain paus, ada juga yang memberi gift berbentuk gambar hati, pistol dan uang, serta anjing. Melihatnya, Inara Rusli sampai takjub dan mengucapkan terima kasih.
"Ini nggak salah banyak banget gift nya, masya Allah," ujar Inara kebingungan sambil terus melihat layar ponselnya, dikutip dari akun TikTok paidpartnership, (25/5/2023).
"Alhamdulillah terima kasih giftnya," imbuhnya.
Saking banyaknya gift yang diterima Inara Rusli, penonton yang menyaksikan itu ikutan heboh. Mereka menyebut yang menyawer Inara Rusli adalah para sultan.
"Itu ikan banyak banget," komentar salah satu warganet.
"Kak Inara paus mahal loh," imbuh penonton live lainnya.
Baca Juga: Inara Rusli Diperebutkan Ratusan Cowok, Inget Masih Istri Orang Loh!
"Sultan pada mampir," timpal lainnya.
Mereka pun lantas penasaran berapa uang yang diterima Inara Rusli dari saweran gift tersebut.
"Itu total dapat berapa?" Komentar @din***.
"Bisa jadi uang puluhan juta rupiah," balas @maf***.
"Itu satu paus 365 ribu, kalau 8 udah dapat Rp 2,9 juta, wkwk woww," imbuh @dur***.
"Itu mah bukan ngasih gift tapi nafkahin ka Inara," timpal @fal***.
Berita Terkait
-
Usai Diselingkuhi Virgoun, Inara Rusli Pamer Foto dengan dr Richard Lee, Netizen Doakan Ini
-
Inara Rusli Kaget Dapat 100 Lamaran Meski Belum Resmi Cerai: Itu Apaan, Lamaran Kerja?
-
Inara Rusli Ngaku Rindu dengan Virgoun yang Dulu, Begini Sikapnya di Awal Pernikahan
-
Fakta-Fakta Inara Rusli, Istri Virgoun dalam Proses Gugatan Cerai yang Belum Diketahui Publik
-
Inara Rusli Gagal Rujuk, Sikap Virgoun Disebut Jadi Alasannya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV