Suara.com - Nama Enzy Storia belakangan sedang ramai dibicarakan, Hal ini karena pernikahannya dengan Molen Kasetra yang digelar secara diam-diam.
Mereka sah menjadi pasangan suami istri setelah menggelar akad nikah pada Sabtu (20/5/2023) lalu.
Terlepas dari hal tersebut, Enzy Storia merupakan artis serba bisa yang sukses di dunia hiburan. Sedangkan Molen Kasetra seorang lelaki sukses yang bekerja sebagai diploma muda. Saat ini dia bekerja di KBRI di Washington DCDC, sebagai Second Secretary.
Nah masih penasaran dengan sumber kekayaan Enzy Storia dan Molen Kasetra? Berikut ulasannya.
1. Tawaran Syuting
Enzy Storia diketahui telah memulai kariernya di dunia hiburan sebagai model sejak tahun 2009. Beberapa tahun kemudian ia merambah dunia akting dan telah membintangi sejumlah film, sinetron, bahkan FTV.
Dia pun semakin terkenal setelah menjadi co host bersama Desta, Vincent, dan Hesti Purwadinanta.
2. YouTube
Nggak cuma dari akting dan presenter, Enzy juga memiliki kanal YouTube seperti para selebriti lainnya. Kanal yang kerap membagikan berbagai konten vlog maupun bincang-bincang selebriti ini bahkan telah memiliki lebih dari 335 ribu subscriber, lho.
Baca Juga: 7 Potret Casey Paquita, Si Hitam Manis yang Setia Dampingi Enzy Storia di Hari Pernikahan
3. Bintang Iklan dan Brand Ambassador
Sumber kekayaan Enzy yang lain adalah dengan menjadi bintang iklan dan brand ambassador untuk berbagai produk. Tentu saja citra baik dan kepopulerannya menjadi salah satu faktor banyak brand besar yang mengajaknya bekerja sama.
4. Endorsement
Dikenal cukup aktif di media sosial, akun Instagram Enzy banyak followersnya, lho. Tak heran jika banyak yang mengajaknya kerja sama untuk melakukan Endorsement. Makin tambah juga nih, pundi-pundi kekayaan aktris satu ini.
5. Suami Enzy Kerja di Amerika
Suami Enzy, Maulana Kasetra merupakan diplomat muda Indonesia yang bekerja di KBRI di Washington DCDC, sebagai Second Secretary.
Berita Terkait
-
Review Film Yakin Nikah: Sederhana, tapi Bikin Betah Nonton
-
Dari Webseries ke Bioskop: Galau Niken Jadi Kisah Semua Orang, "Yakin Nikah" Tampil di Layar Lebar
-
Film "Yakin Nikah" Resmi Tayang, Menandai Kembalinya Film Romantic Comedy Menggemaskan
-
Sinopsis dan 4 Fakta Menarik Film Yakin Nikah, Tayang Besok!
-
Dari Ratu Tonight Show Jadi Bintang Film Galau: Perjalanan Karier dan Cinta Enzy Storia
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan