Suara.com - Artis Korea, Lee Jang Woo ulang tahun ke-37 tahun menurut usia internasional pada hari ini, Kamis (1/6/2023).
Lahir pada 1 Juni 1986, Lee Jang Woo sudah menunjukkan aktingnya yang solid di sejumlah drama terkenal. Dia pernah tampil menawan di Glory Jane, I Do I Do, Bel Ami, Rosy Lovers, My Only One, Homemade Love Story, dan lainnya.
Teranyar dia membintangi The Heavenly Idol yang baru tamat pada 23 Maret 2023 lalu.
Yuk kita intip sama-sama di bawah ini beberapa drama populer Lee Jang Woo beserta sinopsis dan karakter yang dimainkannya.
1. Glory Jane (2011)
Glory Jane adalah drama Korea hits yang tayang pada tahun 2011. Drama ini dibintangi oleh Chun Jung Myung, Park Min Young, Lee Jang Woo, Park Sung Woong, dan lainnya.
Drama romantis ini menyoroti kisah seorang perawat bercita-cita tinggi dan dua pemain baseball saat berjuang untuk cinta dan impian mereka. Chun Jung Myung memerankan Kim Young Gwang, Park Min Young menjadi Yoon Jane, dan Lee Jang Woo berperan sebagai Seo In Woo.
2. I Do, I Do (2012)
I Do, I Do adalah salah satu drama populer Lee Jang Woo yang tayang pada tahun 2012. Drama ini juga menggaet aktor dan aktris hits seperti Kim Sun Ah, Park Gun Hyung, Im Soo Hyang, dan lainnya.
Baca Juga: Bakal Dibintangi Kim Min Kyu, Intip 6 Fakta Menarik Drama Baru Holy Idol
Kim Sun Ah memerankan Hwang Ji Ahn, perancang sepatu yang sukses dan direktur di perusahaan sepatu kelas atas. Meskipun Ji Ahn berusia akhir 30-an, dia tidak tertarik menikah. Namun hidupnya berubah saat bertemu Park Tae Kang (Lee Jang Woo), pria berusia 20 tahun yang bercita-cita menjadi kaya dan merupakan penjual sepatu mewah palsu.
3. Graceful Family (2019)
Graceful Family adalah drama populer Lee Jang Woo yang meraih rating tinggi tahun 2019 lalu. Drama ini berkisah tentang ahli waris kaya yang bekerja sama dengan seorang pengacara untuk mengungkap kebenaran di balik pembunuhan ibunya 15 tahun silam.
Im Soo Hyang memerankan Mo Seok Hee, putri tunggal MC Group yang cantik, pintar, dan kaya raya. Lee Jang Woo berperan sebagai Heo Yoon Do, seorang pengacara kelas tiga yang hidupnya berubah saat menjadi anggota Tim TOP yang mengelola urusan keluarga MC Group.
4. Homemade Love Story (2020-2021)
Homemade Love Story adalah drama keluarga hits yang dibintangi oleh Lee Jang Woo, Jin Ki Joo, Jeon In Hwa, Bona WJSN, Ryeoun, dan lainnya. Drama yang rilis tahun 2020-2021 ini menyoroti soal orang-orang yang berkumpul di Samkwang Villa yang dikelola oleh Lee Soon Jung (Jeon In Hwa).
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV