Suara.com - Beberapa waktu lalu, Atta Halilintar mengutarakan kekesalannya terhadap haters yang menghina anaknya, Ameena, sebagai anak idiot dan pengidap down syndrome.
Tak tinggal diam, Ashanty pun turut memberikan reaksi kesal pada orang-orang yang menghujat anak dan cucunya, Aurel Hermansyah dan Ameena.
Ashanty mengutarakan kekesalannya terhadap haters Ameena dengan cara membuat konten TikTok yang menggunakan backsound suara membahas soal hinaan dan cara membalasannya.
"Kalau kamu dihina jangan diambil hati. Ambil batu bocorkan kepalanya," backsound suara yang digunakan Ashanty dalam konten TikToknya, Senin (12/6/2023).
Dalam kontennya itu pula Ashanty memperlihatkan ekspresi marah dan menuliskan caption seolah memperingatkan haters yang menghujat cucunya.
"Sini yang berani ngatain anak cucuku," tulis Ashanty dalam videonya.
Sejumlah warganet salut dengan sikap Ashanty yang selalu menjadi garda terdepan ketika anak dan cucunya dihina oleh orang.
"Kan gendanya jadi garda di depan. Banyak garda di depan Ameena hayo loh," kata @irmaerna****.
"Bunda selalu terdepan untuk mamanur atau keluarga kecil mamanur mantap bunda," kata @deriskawijaya**.
Baca Juga: Setelah Baim Wong, Raffi Ahmad Juga Batal Naik Haji Tahun Ini
"Mantap bunda selalu jadi garda terdepan," kata @cikagemi**.
Berita Terkait
-
Kabar Jadi Simpanan Inge Anugrah, Rafael Tan Beri Penjelasan: Kami Sama-Sama Suka Olahraga
-
Perceraian Bikin Inge Anugrah Sadar Harus Punya Penghasilan Sendiri, Netizen: Lulusan Luar Negeri Kok Mikirnya Telat
-
Inara Rusli Sindir Halus Virgoun di Premier Film 'Sosok Ketiga'? Ini Komentarnya
-
Usai Nonton Film Tentang Poligami, Inara Rusli Diduga Sindir Virgoun: Amit-Amit
-
Anaknya Dihina, Netizen Berharap Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Penjarakan Pelaku Penghinaan
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Menjawab Mereka yang Remehkan Soleh Solihun: Sangat Layak Jadi Juri Indonesian Idol
-
Manajer Kembali Buka Borok Ayah Farel Prayoga, Tak Bayar Utang hingga Selingkuh
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Diduga Tilep Rp10 M, Ayah Farel Prayoga Tantang Manajer Buktikan Penghasilan Fantastis
-
Dituding Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Ketimbang Gala, Fuji Balas Menohok
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh