Suara.com - Momen Andika Kangen Band, hadir di acara wisuda putrinya, Kirana Velovoice belum lama ini jadi perbicangan.
Tidak hanya kebersamaan Andika dengan putrinya yang disorot, mantan istri Andika yang tak lain ibu kandung Kirana, Ade Bunga Niari juga menuai sorotan.
Ade Bunga Niari nampak menghadiri acara kelulusan putrinya. Penampilannya pun disorot karena parasnya yang semakin cantik.
Kirana Velovoice merupakan anak dari pasangan Andika Mahesa dan Ade Bunga Niari yang lahir pada 21 Desember 2008. Andika dan Bunga diketahui menikah pada 2007 dan bercerai setelah sekitar 3 tahun berumah tangga.
Seperti apa potret terbaru Ade Bunga Niari? Berikut ulasannya.
1. Kecantikan Ade Bunga Niari berhasil menyedot perhatian. Bunga tampak berkulit putih, berhidung mancung, dan berdagu runcing yang membuat senyumnya tampak makin manis.
2. Begitu pun ketika mengenakan hijab, penampilan Ade Bunga Niari tak kalah memukau. Kebaya yang dikenakan Bunga membuat lekuk tubuhnya yang indah semakin jelas.
3. Sebagai ibu satu anak, tubuh Ade Bunga Niari sukses bikin iri Kaum Hawa. Bunga bahkan percaya diri mengenakan baju ketat karena memiliki body goals idaman para ibu.
4. Dilihat dari media sosialnya, Ade Bunga Niari belum menikah lagi. Dugaan itu membuat Andika Kangen Band digoda menyesal telah bercerai dari Bunga yang makin cantik memukau.
Baca Juga: 6 Momen Musisi Dampingi Anak Wisuda, Ada Ariel Noah dan Adika Kangen Band Duet Bareng Putrinya
5. Dalam keseharian, Ade Bunga Niari kerap menghabiskan waktu bareng Kirana Velovoice. Seperti potret yang satu ini, Bunga dan Kirana menghabiskan waktu nonton film di bioskop bersama.
6. Ade Bunga Niari juga suka travelling ke lokasi wisata alam. Jadi nggak heran kalau Bunga punya bodi idaman dengan aktivitasnya yang tak jauh-jauh dari latihan fisik.
7. Hubungan Ade Bunga Niari dan Andika Kangen Band kini sangat baik bak teman karib. Namun di masa lalu, Bunga dan Andika sempat putus komunikasi hingga Kirana kehilangan sosok ayah.
8. Ketika Andika Kangen Band tengah di puncak popularitas, Ade Bunga Niari justru memilih berpisah dan hidup seorang diri membesarkan Kirana sang putri di daerah Belitung. Andika bahkan sudah menikah empat kali, kendati semua pernikahannya kandas.
9. Perpisahan dengan Ade Bunga Niari disesali Andika Kangen Band yang tak mampu berada di sisi Kirana Velovoice semasa kecil. Kendati begitu, Kirana sudah cukup puas dengan keberadaan sang ayah di masa sekarang.
10. Melihat hubungan baik tersebut, akankan Ade Bunga Niari dan Andika Kangen Band rujuk demi anaknya? Sayangnya kemungkinan tersebut hanya angan-angan publik mengingat Andika sudah tunangan dengan wanita lain.
Berita Terkait
- 
            
              Andika Pakai Kaus 'We Should All Be Feminists', Jejak Digital Penculikan dan KDRT Dikuliti
 - 
            
              Arti We Should All Be Feminists, Pesan di Kaus Andika Kangen Band yang Gemparkan Synchronize Fest
 - 
            
              Bawakan Lagu Sheila On 7 di Pestapora 2025, Kangen Band Minta Maaf: Baru Latihan 2 Hari
 - 
            
              Andika Kangen Band Cuma 9 Hari Taaruf Langsung Nikah, Mertuanya Polisi
 - 
            
              Mengenal Bang Taun, Tiktoker Asal Lampung Sekaligus Sepupu Andika Kangen Band yang Diduga Tipu Bunda Dor Dor
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
 - 
            
              The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
 - 
            
              Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
 - 
            
              Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
 - 
            
              Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
 - 
            
              Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
 - 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika