Suara.com - Setelah 10 tahun menjanda, Della Puspita akhirnya mengumumkan kalau dirinya kini telah menikah dengan lelai bernama Arman Wosi. Pernikahan Della dan Arman berlangsung pada 11 Mei 2023.
Hal itu disampaikan sendiri oleh Della Puspita melalui akun Instagram-nya. Di situ, artis 43 tahun ini mengunggah foto-foto mesra bareng Arman.
Namun sayangnya, di tengah dirinya bahagia memperkenalkan suami baru, ada seorang perempuan dengan nama akun Instagram @susanatiqah mengaku masih berstatus istri sah Arman Wosi.
Perempuan tersebut begitu kecewa karena Arman Wosi dan Della Puspita menikah di saat ia kehilangan sang ayah.
Kabar pernikahan Della Puspita dengan Arman Wosi jadi salah satu berita pilihan dari entertainment Suara.com sepanjang Selasa (4/7/2023). Selain itu, kami juga telah menghimpun sejumlah artikel lain yang tak kalah menarik. Apa saja beritanya, simak selengkapnya di sini:
1. Perjalanan Cinta Wulan Guritno dan Sabda Ahessa yang Kini Diduga Sudah Putus
Wulan Guritno dan Sabda Ahessa dikabarkan tak lagi menjalin hubungan asmara. Dugaan itu berawal dari raibnya potret mesra mereka di media sosial Wulan maupun Sabda.
Selain itu, Sabda Ahessa juga membatasi kolom komentar postingan Instagram miliknya seolah tak ingin hubungannya dikomentari. Sambil menunggu konfirmasi mereka, yuk simak perjalanan cinta Wulan Guritno dan Sabda Ahessa berikut ini!
Baca Juga: Mantan Suami Mawar AFI Nikahi ART, Anak Bingung: Kok Papa Bobo Sama Mbak?
2. Dituding Rusak Rumah Tangga Citra Kirana-Rezky Aditya, Wenny Ariani Perdana Unggah Foto Suami
Wenny Ariani akhirnya membagikan potret sang suami. Melalui Instagram, Wenny berbagi potret anggota keluarganya yang sedang berada di Bandung, Jawa Barat.
Ternyata selain Naira Kaemita Tarekat alias Kekey putri Rezky Aditya, Wenny Ariani punya anak perempuan yang sudah beranjak remaja. Putri sulung Wenny bernama Naya Nabilla.
3. Buntut Hina Anak Nikita Mirzani, Indra Tarigan Dieksekusi Kejaksaan Agung dan Dijebloska ke LP Cipinang
Indra Tarigan, salah satu musuh Nikita Mirzani akhirnya ditangkap Kejaksaan Agung. Laki-laki yang berprofesi sebagai pengacaera itu dibekuk di kediamannya di kawasan Kalibata, Jakarta Selatan, Selasa (4/7/2023).
Tag
Berita Terkait
-
5 Bulan Belum Bertemu Anak, Yama Carlos Adukan Istri ke Komnas Perlindungan Anak
-
Nikita Mirzani Sindir Teman Dekat Kini Jadi Musuh dalam Selimut, Buat Fitri Salhuteru?
-
Mantan Suami Mawar AFI Nikahi ART, Anak Bingung: Kok Papa Bobo Sama Mbak?
-
Penjelasan Polisi soal Dugaan Keterlibatan Perwira di Kasus Penipuan Rihana dan Rihani
-
Rendy Kjaernett Memohon Rujuk, Lady Nayoan Masih Ngotot untuk Bercerai?
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash