Suara.com - Rumah Denny Caknan kembali disorot menyusul pernikahannya dengan Bella Bonita pada 7 Juli 2023 kemarin. Netizen terkesan dengan kediaman sang penyanyi yang megah bak hotel.
Denny Caknan diketahui memiliki rumah di Ngawi hasil dari kerja kerasnya selama ini. Penampakan rumah Deddy sempat dibagikan oleh Ndarboy Genk lewat unggahan Instagram beberapa waktu lalu.
Rumah Denny Caknan berlokasi di pinggir jalan. Bangunannya berbentuk kubus dengan dominasi warna putih dan coklat. Rumah dua lantai tersebut memiliki banyak kaca serta ruangan yang luas.
Penasaran seperti apa megahnya rumah Denny Caknan yang disebut-sebut mirip hotel ini? Yuk intip!
1. Inilah rumah Denny Caknan yang menjadi sorotan karena terletak di pinggir jalan dan paling besar dibanding dengan rumah yang lain.
2. Eksterior rumah berbentuk kubus dengan desain modern minimalis yang menyerupai bangunan hotel.
3. Dinding rumah Denny Caknan memiliki dinding pembatas bercorak estetik serta dihiasi dengan beberapa tanaman.
4. Masuk ke area rumah Denny, kita disambut lobi yang cukup mewah yang dihiasi beberapa tanaman hijau sehingga membuat suasananya menjadi asri.
5. Ada dua bangunan dengan fungsi yang berbeda, salah satunya memiliki area terbuka yang dilapisi dengan karpet rumput sintetis.
6. Ruangan dalam rumah dihubungkan dengan koridor yang bagian sampingnya didominasi kaca sehingga rumah ini mendapat sinar matahari yang cukup.
7. Ruang keluarga yang berfungsi untuk tempat berkumpul bersama keluarga maupun teman-teman memiliki sofa yang besar lengkap dengan televisi.
8. Mengintip lantai dua, terdapat jendela-jendela besar yang mengelilingi hampir seluruh ruangan tersebut sehingga tak perlu banyak lampu untuk penerangan.
9. Salah satu fasilitas di rumah Denny Caknan, yakni ruang biliar yang kerap digunakan bersama teman-temannya yang sedang singgah ke rumahnya.
10. Tangganya berbentuk memutar dengan pagar kayu dan hiasan gantung yang membuat rumah ini semakin terlihat seperti hotel kekinian.
Itu dia rumah Denny Caknan yang megah dengan konsep modern minimalis. Rumah ini sangat diimpikan Denny sebelum kariernya sukses seperti sekarang.
Berita Terkait
-
Tampil Perdana di Prambanan Jazz 2023 Usai Nikahi Bella Bonita, Denny Caknan Ngaku Sudah Keramas 16 Kali!
-
Denny Caknan Menikah, Happy Asmara Nangis di Panggung Java Pop Festival 2023: Ini Bulan Berat Bagi Aku
-
Syahnaz Sadiqah Klarifikasi Soal Selingkuh, Rumah Clayton Wiyono Dirampok Tetangga
-
Gak Diangkat, Makna Kembar Mayang di Pernikahan Denny Caknan Isyaratkan Bella Bonita Hamil
-
Viral Momen Happy Asmara Nyanyi Lagu 'Pamer Bojo', Sengaja buat Denny Caknan?
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Raket vs iPhone, Beda Kelas Hadiah Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad Jadi Sorotan
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian