Suara.com - Wenny Ariani kembali buka suara soal perjuangannya mendapat pengakuan sang anak, Kekey, sebagai darah dagin artis Rezky Aditya. Dalam podcast bersama dr. Richard Lee, Wenny bercerita awal pertemuannya dengan Rezky.
Saat itu Wenny berusia 30-an dan baru saja bercerai dari mantan suaminya. Melihat Rezky Aditya sebagai sosok yang asyik akhirnya Wenny memutuskan berpacaran dengan Rezky.
Namun ternyata Wenny kebablasan hingga hamil. Wenny lalu memberitahukan kondisinya kepada Rezky dan suami Citra Kirana itu sempat mengantarnya periksa kandungan.
"Saya sempat bilang saya hamil, makanya kan dia sempat nganterin saya ke Brawijaya Hospital untuk periksa kandungan," kata Wenny Ariani, Senin (10/7/2023).
Wenny berkali-kali minta pertanggungjawban Rezky, namun tak pernah digubris.
"Saya sempat bilang, 'Ini bagaimana ke depannya?' cuma mungkin Rezky saat itu sedang sibuk syuting atau segala macam. Saya juga tidak mau terlalu ngepush," kata Wenny Ariani.
"Karena saya pikir saat itu, tanggung jawab itu kan sesuatu yang tidak perlu di-push. Saya pikir dia akan datang kepada saya dan orangtua saya, tapi itu tidak dilakukan," ujarnya lagi.
Ketika itu, Rezky juga tak berniat untuk menikahi Wenny.
"Dari dia tidak pernah ada kata untuk mau nerusin menikah itu tidak ada. Bahkan saya sempat tanya, 'Nanti akte bagaimana? Ini anak bagaimana? Tapi tidak ada respon," ujarnya.
Baca Juga: Gak Cuman Kekey, Ternyata Wenny Ariani Sudah Punya 3 Anak! Siapa Saja?
Di sisi lain, keluarga Rezky Aditya juga sudah mengetahui kondisi Wenny Ariani. Bahkan adik Rezky yang bernama Bowo selalu memperhatikan kondisi kehamilannya
Baru lah pada saat Kekey lahir, Rezky beberapa kali mengunjungi Wenny dan mengajak putrinya itu bermain. Namun saat itu hingga sekarang tetap tidak ada pembahasan lebih lanjut soal pertanggungjawaban.
Berita Terkait
-
Suami Wenny Ariani tak Rela Kekey Dirawat oleh Rezky Aditya karena Tukang Bohong: Saya Sudah Urus dari Nol, Sampai Detik Ini...
-
Pihak Wenny Ariani Nekat Datangi Acara Keluarga Rezky Aditya di Puncak, Ujung-ujungnya Malah Begini!
-
Suami Wenny Ariani Setop Minta Pengakuan Status Anaknya ke Rezky Aditya Asal: Bilang Gue Enggak Ngakuin
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Alasan Raffi Ahmad Bantu Biayai pengobatan Fahmi Bo, Ternyata Ada Kaitannya dengan Sang Mertua
-
Belum Resmi Cerai, Sabrina Chairunnisa Tawarkan Deddy Corbuzier pada Riyuka Bunga
-
Potret Lisa BLACKPINK Jadi Sirene Emas Jibaro di Halloween 2025, Kostumnya Bikin Takjub!
-
Diduga Teler, Onad Bikin Desta Kesal di Podcast Vindes, Sebulan sebelum Terciduk Narkoba
-
Kini Tilap Uang Fuji Rp1 Miliar, Pantas Dulu Karyawan Dikasih Hadiah Uang Segepok Biasa Saja
-
Penampilan Cetar Azizah Salsha di Turnamen Padel, Lipstiknya On Point
-
Kini Onad Terjerat Kasus Narkoba, dr Richard Lee Diduga Sudah Curiga Sejak Setahun Lalu
-
Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!