Suara.com - Putri Delina membuat unggahan yang diduga sengaja dibuat untuk mantan ibu tirinya, Nathalie Holscher. Seperti yang diketahui sebelumnya, Nathalie Holscher membuat keputusan untuk lepas hijab.
"Kalian harus percaya sama kata 'waktu yang akan menjawab semua'," tulis Putri Delina yang diunggah ulang akun @lambe__danu, Rabu (12/7/2023).
Diduga cuitan di platform Threads milik adik Rizky Febian itu ditujukan untuk Nathalie Holscher. Publik mengaitkan aksi lepas hijab Nathalie dengan perseteruan yang terjadi di antara mereka beberapa waktu lalu.
Seperti yang diketahui, hubungan Putri Delina dan Nathalie Holscher kerap mengalami pasang surut. Anak Sule itu menjadi salah satu orang yang kerap menunjukkan tidak merestui pernikahan sang ayah dengan mantan disjoki tersebut.
Bahkan sempat tersiar kabar Putri Delina menjadi salah satu alasan retaknya hubungan rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher. Setelah bercerai, beberapa kali Putri dan Nathalie terlibat perang dingin.
Melihat itu warganet langsung memberikan reaksi. Mereka ramai-ramai merujak Putri Delina dan menyebut perempuan 22 tahun itu tidak usah ikut campur dengan urusan Nathalie Holscher.
Tidak sedikit pula yang menyentil Putri soal gaya pacarannya dengan sang kekasih, Jeffry Reksa yang mereka anggap sudah kelewat batas.
"Eits, bocil jangan nimbrung, entar dia bikin caption baperan lagi, entar perang-perang caption lagi," kata akun @ils***.
"Kayak yang benar aja lo bocil," cibir akun @koc***.
Baca Juga: Umi Pipik Mengaku Sempat Menangis saat Nathalie Holscher Putuskan Lepas Hijab
"Bocilnya nggak punya kaca, daripada dia kelihatan lugu tapi sudah serumah sama pacarnya hingga saat ini," tulis akun @wiw***.
"Ya elah Put, Put, situ aja muslim pakai hijab tapi pacarannya astaghfirullah. Manusia punya dosa masing-masing, cuma ada yang kelihatan ada yang kagak," imbuh akun @naba***.
Hingga kini Nathalie Holscher belum menanggapi cuitan tersebut. Bila ibu satu anak itu menanggapi, diduga keduanya akan kembali berseteru seperti yang sudah terjadi sebelumnya.
Berita Terkait
-
Umi Pipik Mengaku Sempat Menangis saat Nathalie Holscher Putuskan Lepas Hijab
-
Lepas Hijab, Nathalie Holscher Kok Minta Maaf ke Marissya Icha?
-
Copot Hijab, Nathalie Holscher Disuruh Aldi Taher Baca Alquran: Biar Gak Bingung
-
Beda dengan Nathalie Holscher, Aura Kasih Malah Berhijab
-
Umi Pipik Bocorkan Chatnya dengan Nathalie Holscher Usai Copot Hijab: Aku Pikir...
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat