Suara.com - Kekey, putri Wenny Ariani, ternyata memberikan respon pilu mengenai kabar jika Rezkly Adhitya tak kunjung mengakuinya sebagai putri biologis.
Hal itu diungkap langsung oleh Wenny, saat menjadi bintang tamu dalam acara podcast milik Dokter Richard Lee. Kata Wenny, Kekey sempat menduga-duga mengenai siapa sosok ayah kandungnya.
"Awalnya dia (Kekey) diam. Pasti kaget dia tahu papanya selama ini. Dia hanya menduga-duga," kata Wenny, ditulis Suara.com, Kamis (13/7/2023).
Mengaku tak membicarakan soal Rezky yang diduga sebagai ayah kandung putrinya, Wenny mengatakan jika putrinya itu tahu kabar tersebut yang kemungkinan berasal dari pemberitaan di media online dan media sosial.
"Karena temen saya sudah tahu semua, mungkin mereka bergunjing di belakang Kekey, sementara mereka lupa kalau Kekey ni udah besar. Dia gadget all the time kan," sambung Wenny.
Tahu jika Rezky tak juga mengakui Kekey sebagai anak, putri Wenny yang sudah berusia 11 tahun itu pun mengaku malu dan sedih.
"Kekey diam, tapi dengan penolakan-penolakan Rezky yang luar biasa kerasnya, akhirnya dia berpendapat bahwa 'Mungkin dia malu kali Ma ngakuin aku'," jelas Wenny.
Berita Terkait
-
Nyesek! Bukan Masalah Nafkah, Ternyata Wenny Ariani Pilih Jalur Hukum untuk Rezky Aditya Karena Ini
-
Putrinya Belum Diakui Rezky Aditya, Wenny Ariani Beri Pesan Menohok: Kelak jika Kekey Besar..
-
Kemunculan Suami Wenny Ariani Bikin Publik Heran, Isu Wenny Ariani Panas Rumah Tangga Citra Kirana Adem Mencuat!
-
Seolah Memojokan Rezky Aditya, Wenny Ariani Panen Cibiran: Itu Resiko Punya Anak Sebelum Nikah
-
Getirnya Wenny Ariani Melahirkan Kekey Tanpa Rezky Aditya: Tak Ada yang Adzan
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Siapa Admin Wali Kota Surabaya yang Kini Mengundurkan Diri Gara-Gara Rekaman Suaranya Bocor?
-
Momen Megawati Sebut Dirinya Paket Lengkap: Aku Anak Presiden, Pintar dan Banyak yang Naksir
-
Ahmad Sahroni Akhirnya Bicara Soal Penjarahan di Rumahnya, Ngaku Sembunyi di Atas Plafon
-
Ruben Onsu Tegur Fans Sarwandah dan Giorgio Soal Unggahan Anak, Mantan Istri Beri Balasan Menohok
-
Diduga Rencanakan Rumah Baru dengan Selingkuhan, Hamish Daud Dihujat: Bayar Karyawan Aja Gak Bisa
-
Makna Tersembunyi di Balik Koleksi Baju Anak Celine Dion, Benarkah Demonik?
-
Pementasan Teater Indonesia Kita ke-44 Hadirkan Sindir Keras Si Punya Kuasa Lewat 'Pasien No.1'
-
Rebutan Cowok Berujung di Kantor Polisi, Ekspresi Petugas saat Interogasi Pelajar Disorot
-
Viral Pria Bayar Bagasi Pesawat Lebih Mahal dari Harga Tiket, Ini Penyebabnya
-
Denada Ungkap Peran Satu Artis di Balik Proses Pemulihan Aisha dari Leukemia: One of My Angel