Suara.com - Keputusan Nathalie Holscher melepas hijab menjadi hal yang ramai dibicarakan warganet belakangan ini. Nathalie Holscher selama ini memakai hijab pun disebut karena menikah dengan Sule, bukan tulus dari hatinya.
Kini beredar kabar Nathalie Holscher kembali ke agama Kristen. Keyakinan yang dianut Nathalie sebelum mualaf itu disebut kembali diyakini mantan istri Sule itu.
Kabar itu membuat banyak pihak terkejut. Sule bahkan mengambil hak asuh Adzam, anaknya bersama Nathalie karena hal tersebut.
Kabar itu diunggah akun YouTube Inshot Infotainment, Jumat 15 Juli 2023. Dalam unggahannya tertulis judul berikut.
"Semua Artis Terkejut Melihat Ini, Nathalie Mantap Kembali Kristen, Sule Paksa Ambil Hak Asuh Adzam."
Lantas benarkah kabar tersebut?
Penjelasan
Setelah ditelusuri, kabar Nathalie kembali Kristen adalah keliru. Pasalnya, video berdurasi 5 menit 10 detik itu tidak memuat isi yang sesuai dengan judul video.
Dalam video, justru ditampilkan cuplikan wawancara Sule terkait hubungannya dengan Nathalie yang dianggap tidak baik. Sule juga meminta warganet tak menghujat atau membela siapa pun.
Video berlanjut dengan cuplikan Nathalie Holscher dan adik-adiknya di gereja saat melakukan ibadah di masa lalu. Kemudian, narator menjelaskan pendapat oma Hetty Holscher yang menilai keputusan Nathalie membuka hijab bukan berarti kembali memeluk Kristen.
Baca Juga: Demi apa? Ustadz Derry Sulaiman Ungkap Alasan Nathalie Holscher Melepas Hijab
Kesimpulan
Berdasarkan penjelasan di atas, kabar Nathalie Holscher kembali Kristen hingga Sule rebut hak asuh Adzam adalah hoaks.
Berita Terkait
-
Permainkan Agama, Nathalie Holscher Disebut Tak Kuat Jadi Mualaf Sampai Bakal Murtad, Netizen: Sebentar Lagi Paling
-
Ngeluh Uang Bulanan dari Sule Cuma Rp 25 Juta, Nathalie Holscher Kini Pamer Beli Mobil Rp 1,7 Miliar
-
Menilik Lagi Alasan Nathalie Holscher Dulu Berhijab, Benarkah Demi Sule?
-
9 Potret Nathalie Holscher Setelah Lepas Hijab, Full Senyum Makin Sering Berfoto Selfie
-
Khawatir Ikuti Nathalie Holscher, Inara Rusli Tolak Lepas Hijab: Godaannya Parah Banget
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV