Suara.com - Ayu Dewi nampaknya tak ingin ketinggalan menyanyikan lagu "Cikini Gondangdia" yang sedang trend di media sosial TikTok. Ayu melalui akun TikTok-nya menyanyikan lagu tersebut sambil menunjuk ke arah suaminya, Regi Datau.
Unggahan TikTok terbaru Ayu Dewi ini lantas menjadi sorotan, karena lagu "Cikini Gondangdia" itu menyinggung soal kesetiaan.
"Cikini ke Gondangdia, ku jadi begini gara-gara dia. Cikampek Tasikmalaya, hatiku capek bila kau tak setia. Jakarta ke Jayapura, jangan cinta kalau cuman pura-pura. Madura sampai Papua, jangan kau kira ku tak bisa mendua," lirik lagu "Cikini Gondangdia" yang dinyanyikan Ayu Dewi dalam TikToknya.
Unggahan Ayu Dewi menggunakan lagu "Cikini Gondangdia" ini lantas mengingatkan warganet soal isu perselingkuhan Regi Datau dan Denise Chariesta.
Warganet pun salut Ayu Dewi terlihat begitu tegar menyanyikan lagu Cikini Gondangdia di depan suaminya secara langsung.
Banyak pula yang menyoroti ekspresi datar Regi Datau ketika dinyanyikan lagu "Cikini Gondangdia" oleh Ayu Dewi.
"Pas itu lagunya untuk suaminya, keren mbak Ayu yang sabar ya," kata @selvi***.
"Curahan hati lagunya mbak Ayu," komentar @relygia***.
"Lagunya sama kayak kehidupan nyatanya," imbuh @nengchand***.
Baca Juga: Cek Fakta: Nama Arya Saloka dan Amanda Manopo Resmi Terdaftar di KUA
"Pas bangat lagunya buat suaminya," kata @kindy***.
Berita Terkait
- 
            
              Nathalie Holscher Santai Dihujat setelah Lepas Hijab: Biar Saya Makan Sendiri
- 
            
              Meylisa Zaara Sempat Curiga Suami Selalu Pergi ke Rumah Pacar Sejenis Tiap Pagi
- 
            
              Awalnya Bucin saat Pacaran, Meylisa Zaara Curiga Suami Gay Karena Selalu Risih Tiap Disentuh
- 
            
              Sebelum Nikah dengan Gay, Meylisa Zaara Diduga Pernah Nikah dengan Pejabat Beristri
- 
            
              Cek Fakta: Nathalie Holscher Kembali Kristen, Sule Ambil Hak Asuh Adzam
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
Terkini
- 
            
              Sinopsis The First Ride: Film Komedi Baru Kang Ha Neul, Kim Young Kwang, dan Cha Eun Woo
- 
            
              Sinopsis Regretting You, Kisah Emosional Ibu dan Anak yang Dihantui Rahasia Keluarga
- 
            
              Comeback ke Hollywood! Iko Uwais Bintangi MRI, Kerjasama dengan Liam ODonnell
- 
            
              Gandeng Azizah Salsha di JFW 2026, Erspo Terancam Diboikot Netizen: Cancel Brand-nya Biar Kapok!
- 
            
              Fuji Kembali Jadi Korban Penggelapan, Kali Ini Ulah Admin Sendiri
- 
            
              Reza Rahadian Cerita Sulitnya Jadi Artis Sebelum Era Medsos
- 
            
              Tak Sendirian, Onadio Leonardo Ditangkap Bareng Istri di Rumah
- 
            
              Gaya Kocak Valentinus Resa Singgung Uang Jajan Sandra Dewi dari Harvey Moeis Sukses Bikin Ngakak
- 
            
              Nanang Gimbal Pembunuh Aktor Sandy Permana Dituntut 15 Tahun Penjara
- 
            
              Teume Siap Serbu! TREASURE Buka Pop-Up Store 'Love Pulse' di Jakarta