Suara.com - Setelah liburan panjang beberapa anak artis kembali sibuk dengan rutinitas sebagai pelajar.
Mereka pun kembali terlihat semangat dalam menyambut tahun ajaran baru. Hal ini bisa dilihat dari foto maupun video yang di unggah oleh orangtua mereka.
Seperti apa potret anak artis masuk sekolah hari pertama? Berikut ulasannya.
1. Anak Ayu Ting Ting
Bilqis, anak Ayu Ting Ting tampil cantik di hari pertama sekolahnya. Bilqis yang diketahui baru kelas 4 SD dikira sudah SMP karena bawahan seragam di sekolahnya berwarna biru.
2. Anak Raffi Ahmad
Keceriaan di hari pertama sekolah Rafathar putra Raffi Ahmad dan Nagita Slavina pun berhasil direkam sang pengasuh, Lala. Rafathar yang kini kelas 3 SD tampak begitu tampan dengan seragam sekolahnya ya!
3. Anak Andhika Pratama
Dua anak Andhika Pratama dari pernikahannya dengan Ussy Sulistiawaty tampil dengan seragam berbeda di hari pertama sekolah. Elea rupanya baru masuk SMP, sedangkan Sheva akhirnya duduk di bangku SD.
4. Anak Ruben Onsu
Ruben Onsu ikut mengungkap kebahagiaannya karena Thania Putri Onsu akhirnya satu sekolah dengan sang kakak, Thalia. Seragam Thania dan Thalia tampak kembar, tetapi jam masuk sekolah mereka sayangnya masih berbeda.
5. Anak Zaskia Adya Mecca
Keribetan mengantar anak ke sekolah kembali dinikmati pasangan artis Zaskia Adya Mecca dan Hanung Bramantyo. Beruntung lima anak Zaskia dan Hanung sekolah di tempat yang sama sehingga bisa diantar berbarengan. Kompak banget ya!
6. Anak Oka Antara
Sama seperti anak Andhika Pratama, Narasima Ruga buah hati Oka Antara yang kedua juga baru jadi siswa SMP. Menyusul sang kakak, Akshara Isaka Raia, Ruga ternyata masuk sekolah yang bahasa pengantarnya bahasa Inggris sekaligus kelas percepatan alias akselerasi.
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting Tak Bawa Uang Saat Makan Bareng Teman, Ivan Gunawan Kirim Rp 10 Juta
-
Raffi Ahmad Curhat Tak Bisa Main ke Lapor Pak, Nama Ayu Ting Ting Terseret
-
Reaksi Salah Tingkah Raffi Ahmad Saat Ditanya Soal Kemungkinan Undang Ayu Ting Ting ke Acaranya
-
Raffi Ahmad Curhat Tak Bisa Tampil di Lapor Pak, Gegara Ada Ayu Ting Ting?
-
Ayah Ojak Ditegur karena Pakai Emas, Ini Perhiasan yang Boleh Dipakai Laki-Laki Menurut Islam
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Kecewa dengan Wasit Laga Indonesia vs Irak, Ganindra Bimo Tantang Adu Tinju
-
Debut Would You Marry Me Raup Rating Tinggi, Chemistry Choi Woo Shik dan Jung So Min Curi Perhatian
-
Dibongkar Adrian Khalif, Lagu 'Alamak' Ternyata Cuma Dibuat Sambil Bercanda Bareng Rizky Febian
-
Ivan Gunawan Tak Tenang Usai Podcast dengan Sara Wijayanto: Gue Ngerasa Diikutin
-
Petualangan Baru Dimulai, Fakta Menarik Jumanji 3, The Rock Balik Lagi!
-
Laporannya Mandek, Rayen Pono Kecewa Polisi Seolah Takut Panggil Ahmad Dhani
-
Hadapi Gempuran Teknologi, Giring Ganesha dan KMI 2025 Serukan Aturan Main AI dalam Musik
-
10 Tahun Konsumsi Produk Herbal, Hardi Fadhillah Kini Jadi Brand Ambassador
-
Ikatan Batin Tak Terganti, Olla Ramlan Jadi Anak Bungsu yang Sangat Dekat dengan Ibu
-
Bukan Lagi Menutup, Rayen Pono Sebut Pintu Damai dengan Ahmad Dhani Tidak Pernah Ada