Entertainment / Film
Kamis, 03 Agustus 2023 | 08:15 WIB
Sinopsis Sleep (Instagram/@lotteent.movie)
Sinopsis Sleep (Instagram/@lotteent.movie)

Sementara itu, Sleep adalah proyek akting terbaru Lee Sun Kyun selain drama Payback: Money and Power, serta film Killing Romance dan Project-Silence. Aktor karismatik kelahiran tahun 1975 ini juga banyak bergabung di berbagai proyek bergengsi seperti drama Coffee Prince, Pasta, Golden Time, My Mister, film A Hard Day, Parasite, Kingmaker, dan masih banyak lagi.

Itu dia sinopsis Sleep, film horor thriller yang dibintangi oleh Jung Yu Mi dan Lee Sun Kyun sebagai pemeran utama.

Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar

Load More