Suara.com - Dibintangi oleh Gal Gadot, sinopsis Heart of Stone dan link nonton film ini cukup banyak dicari. Dari segi plot, film ber-genre action ini memang cukup menarik karena menceritakan tentang agen intelijen internasional yang tentunya dihadapkan dengan kasus-kasus menarik.
Penasaran dengan aksi Gal Gadot dalam Heart of Stone? Simak informasi tentang sinopsis Heart of Stone dan link nonton film Netflix tersebut!
Link nonton film Heart of Stone
Tayang sejak hari Jumat, 11 Agustus 2023 lalu, Heart of Stone sudah bisa ditonton, lengkap dengan sinopsis Bahasa Indonesia melalui layanan streaming, Netflix.
Namun sebelum itu, pastikan Anda sudah berlangganan layanan streaming terlebih dahulu sehingga bisa menyaksikan film lain yang juga ditawarkan Netflix dan tidak kalah menarik.
Berikut adalah link nonton Heart of Stone subtitle Bahasa Indonesia.
https://www.netflix.com/id-en/title/81416533
Sinopsis Heart of Stone
Film berdurasi 123 menit ini akan menceritakan tentang Rachel Stone (Gal Gadot) yang merupakan anggota dari agen rahasia MI6. Agen ini dipimpin oleh seorang pria menawan yang juga pandai bernama Parker (Jamie Dornan).
Baca Juga: Review Heart of Stone dan 4 Fakta Menarik, Menyuguhkan Plot Twis yang Seru
Satu hal yang tidak diketahui oleh anggota tim MI-6 tentang Rachel Stone adalah bahwa wanita ini sebenarnya adalah agen lapangan yang sangat cerdik ketika menjadi seseorang yang bekerja untuk Charter. Betul, Rachel Stone memang menjalani kehidupan gandanya.
Charter sendiri merupakan sebuah organisasi bayangan yang mengandalkan teknologi AI terbaru demi menjaga perdamaian dunia. Organisasi penjaga perdamaian dunia ini memang dirahasiakan bahkan dari mata-mata sekelas MI6 yang sudah dikenal elit.
Rachel sendiri telah dilatih oleh tim Charter sebagai sosok yang hampir sempurna. Ia diminta selalu teguh pada misi, mengikuti angka dan perhitungan, serta tidak percaya pada siapapun.
Namun, semua itu terancam saat seorang hacker cerdas tetapi licik bernama Keya Dhawan (Alia Bhatt) berniat mencuri sumber kekuatan teknologi Charter yang tidak lain adalah Stone. Dengan begini, tentu saja nyawa Rachel Stone terancam bertabrakan.
Ketika ia memulai misi keliling dunia demi mengambil aset Charter yang paling berharga sekaligus berbahaya, dapatkan ia menghentikannya agar tidak jatuh ke tangan yang salah tetapi sekaligus melindungi timnya di MI-6 yang sudah seperti keluarga?
Temukan jawabannya dengan nonton aksi Rachel Stone dalam film Heart of Stone melalui link Netflix di atas.
Berita Terkait
-
Review Heart of Stone dan 4 Fakta Menarik, Menyuguhkan Plot Twis yang Seru
-
Sinopsis Heart of Stone, Aksi Gal Gadot Jadi Seorang Agen yang Jago Bertempur
-
Link Nonton The Killing Vote Sub Indo dan Sinopsisnya
-
Dapatkan Link Nonton The Summer I Turn Pretty Season 2 Sub Indo Kualitas HD di Sini
-
Nonton Bleach Thousand Year Blood War Sub Indo Episode 19 di Link Ini Gratis
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget