Suara.com - Arya Vasco sedang menjalin hubungan asmara dengan Cinta Laura. Keduanya sudah tak sungkan lagi memamerkan kemesraan mereka.
Karena hubungannya dengan Cinta Laura, sosok Arya Vasco pun membuat banyak orang penasaran. Arya diketahui berusia enam tahun lebih muda dari sang kekasih.
Sama seperti Cinta Laura, Arya Vasco berasal dari kalangan artis. Dia adalah seorang aktor muda yang telah membintangi beberapa judul film dan serial web.
Penasaran seperti apa karier dan kehidupan pribadi pacar Cinta Laura ini? Berikut biodata lengkap dan agama Arya Vasco yang dirangkum dari berbagai sumber.
Biodata Lengkap Arya Vasco
- Nama Lengkap: Arya Pralabda Vasco de Haan
- Nama Panggung: Arya Vasco
- Nama Panggilan: Arya
- Tempat, Tanggal Lahir: Denpasar, 18 Desember 1999
- Usia: 24 tahun
- Orangtua: Arjen de Haan (ayah)
- Sekolah: Sekolah Dyatmika Denpasar
- Profesi: Aktor, Model
- Hobi: Main Basket
- Instagram: @aryavasco
Agama Arya Vasco
Arya Vasco sering dikira non muslim mengingat parasnya yang bule. Faktanya, aktor yang memiliki darah Belanda ini memeluk agama Islam.
Arya Vasco terlihat merayakan Lebaran bersama keluarga. Namun dia tak pernah secara blak-blakan berbicara tentang agamanya di depan publik.
Karier Arya Vasco
Baca Juga: 5 Artis Lahir di Tanggal 17 Agustus
Arya Vasco memulai kariernya di dunia hiburan sebagai model catwalk. Arya kemudian mencoba peruntungannya di dunia seni peran dengan membintangi film berjudul My Generation karya Upi Avianto pada 2017.
Selain My Generation, Arya Vasco bermain di beberapa judul film seperti Menunggu Pagi, Tembang Lingsir, Sunyi, Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 dan terbaru Catatan Si Boy.
Arya Vasco juga membintangi serial web, salah satunya Daniel & Nicolette yang disebut-sebut menjadi awal kedekatannya dengan Cinta Laura. Serial web lain yang dibintanginya adalah Gossip Girl Indonesia, Assalamualaikum dan Why?.
Kehidupan Pribadi Arya Vasco
Arya Vasco menjalin hubungan dengan Chelsea Veronnia pada Februari 2020 lalu. Namun jalinan asmara mereka kandas, tidak diketahui kapan dan apa penyebabnya.
Putus dari Chelsea Veronnia, Arya Vasco mulai dekat dengan Cinta Laura. Keduanya disebut-sebut cinlok setelah membintangi Daniel & Nicolette bersama.
Berita Terkait
-
5 Artis Lahir di Tanggal 17 Agustus
-
Biodata Lengkap dan Agama Cinta Laura, Artis Cantik yang Rayakan Ultah Bareng Hari Kemerdekaan
-
Rahasia Raditya Dika Menang Lomba Lari Antar Artis Bikin Ngakak: Takut Cinta Laura!
-
Nonton Film Catatan Si Boy, Cinta Laura Penasaran dengan Akting sang Kekasih
-
10 Artis Juara Turnamen Olahraga Selebriti Indonesia, Dari Valentino Jebret hingga Cinta Laura
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings