Suara.com - Video adik Vanessa Angel, Mayang Lucyana Fitri hormat sambil tiduran dan tertawa ketika menonton upacara HUT RI melalui tayangan TV cukup menjadi sorotan belakangan ini.
Menurut Jaenudin seorang pakar hukum, upacara bendera 17 Agustus adalah momen yang sangat sakral bagi Indonesia.
"Apabila memang tujuan mereka untuk melecehkan atau menghina apapun itu yang ada di dalamnya. Paling tidak fokusnya jelas bahwa yang mereka lihat itu upacara 17 Agustus ya, yang mana itu merupakan momen sakral," kata Jaenudin dalam video yang diunggah ulang akun TikTok @gustavsetiadi, Selasa (22/8/2023).
Jaenudin mengatakan sikap Mayang dan teman-temannya yang menertawakan prosesi upacara bendera 17 Agustus bisa saja dilaporkan dengan dugaan penghinaan. Sebab, hal tersebut memang sudah diatur dalam undang-undang dengan ancaman penjara selama 5 tahun.
"Bisa saja hal ini dilaporkan atas dugaan penghinaan atau sebagainya. Karena, bagaimana pun terkait bendera dan lagu kebangsaan itu sendiri sudah diatur dalam UU no 24 tahun 2009 ya. Bahkan, hukumannya bisa sampai 5 tahun penjara," ujar Jaenudin.
Selain Mayang, pihak yang mengunggah videonya ketika menertawakan prosesi upacara 17 Agustus, yakni Lolly juga bisa dilaporkan dengan pasal UU ITE yang ancaman penjaranya 4 tahun.
"Terkait akun yang sudah meng-upload video ini bisa dikenakan sanksi pidana dengan UU ITE pasal 27 ayat 3. Kalau memang jelas terbukti, paling tidak harus ada yang melaporkan dari ormas atau masyarakat," katanya.
Namun, semua itu bisa diproses bila ada seseorang atau organisasi masyarakat yang melaporkan video tersebut.
Langkah ini nampaknya juga didukung oleh sejumlah warganet, yang tak sabar menanti Mayang mengenakan baju orange.
Baca Juga: Lady Nayoan Ungkap Perlakuan Rendy Kjaernett yang Bikin Hatinya Luluh
"Siap dukung Mayang pakai baju orange," kata @mikha***.
"Ditunggu permintaan maafnya dan baju orange ya," kata @abel**.
"Amiin semoga cepat pakai baju orange," kata @user192***.
Berita Terkait
-
Kalah Cepat dengan Bella Bonita, Happy Asmara Diduga Gengsi Ajak Denny Caknan Balikan
-
Video Detik-Detik Via Vallen Bocorkan Happy Asmara Ogah Diajak Denny Caknan Balikan, Gegara Persoalan Duit
-
Ditanya Apa Masih Mau Berteman dengan Once Mekel, Ahmad Dhani Tegas Beri Batasan
-
Kalah Lomba 17 Agustusan, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Malah Debat
-
Mayang Hormat Bendera Sambil Tiduran dan Ngakak, Warganet Ngadu ke Jokowi: Jangan Dimaafin!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar