Suara.com - Artis Denny Sumargo kembali menjadi sorotan publik setelah dirinya kembali ditantang tes DNA oleh seorang DJ perempuan, Verny Hasan.
Sosok Verny Hasan diketahui perempuan yang muncul di media beberapa tahun lalu. Namanya langsung viral setelah dirinya mengaku di media mengandung anak biologis Denny Sumargo.
Saat itu, Verny pun menantang mantan pebasket nasional itu untuk melakukan tes DNA.
Tidak takut dengan hal tersebut, Denny Sumargo mengiyakan tantangan Verny dan melakukan tes DNA di tahun 2019. Hasilnya tes tersebut tidak membuktikan Denny Sumargo sebagai ayah biologis dari buah hati Verny Hasan.
Empat tahun persoalan tersebut dianggap selesai sosok Verny tiba-tiba mengaku penasaran dengan hasil tes DNA 4 tahun lalu. Dia pun meminta Denny Sumargo untuk melakukan tes DNA ulang dengan dokter dan rumah sakit pilihannya sendiri.
Lantas seperti apa fakta yang soal kasus tes DNA Denny Sumargo ke putri Verny Hasan? Berikut ulasannya.
1. Minta Tes DNA Ulang
Media kembali diramaikan mengenai tes DNA yang pernah dilakukan oleh Denny Sumargo. Secara tiba-tiba Verny Hasan ingin melakukan tes DNA ulang. Tantangan tersebut dilakukan oleh Verny Hasan melalui unggahan Insta Story pribadinya.
2. Penasaran dengan Hasil Tes DNA
Baca Juga: Emosi Bahas DJ Verny Hasan, Denny Sumargo: Banyak Air Mata Saya yang Dihina Orang!
Bukan tanpa alasan Verny Hasan meminta tes DNA diulang. Pasalnya dulu di tahun 2019 lalu seluruh dokter dipilih atas kemauan Denny Sumargo.
3. Tes Ulang dilakukan di Dokter dan Rumah Salit Pilihan Verny Hasan
Dalam unggahannya tersebut. Verny mengaku kurang puas dengan dokter dan rumah sakit pilihan Denny Sumargo. Dia pun meminta tes DNA ulang dilakukan oleh dokter dan rumah sakit pilihan Venny sendiri.
4. Denny Sumargo Siap Ladeni Tantangan Verny Hasan
Mendengar tantangan tersebut Denny Sumargo tidak tinggal diam. Melalui akun Instagram pribadinya dia berani melakukan tes DNA ulang. Bahkan dia mengaku berani melakukan tes DNA berulang-ulang
5. Minta Bantuan Warganet
Berita Terkait
-
Review dan Harga Face Wash Sombong 5-in-1, Sabun Cuci Muka Milik Denny Sumargo
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Buntut Isu Grooming, Denny Sumargo Tolak Undang Roby Tremonti ke Podcast
-
Denny Sumargo Tolak Undang Roby Tremonti, Dipuji Keren oleh Aurelie Moeremans
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV