Suara.com - Ulama asal Yaman, Habib Umar bin Hafidz belum lama ini datang ke Indonesia. Dia pun mengisi kajian yang dihadiri banyak artis tanah air.
Sederet artis berkesempatan mendengarkan ceramah Habib Umar di acara bertajuk "Up Close & Personal Habib Umar". Dalam acara tersebut beberapa artis nampak langsung berinteraksi dengan Habib Umar.
Bahkan video saat vocalis band Wali, Faank Wali bertanya kepada Habib Umar sempat viral di media sosial.
Nah siapa saja artis yang menghadiri ceramah Habib Umar? Berikut ulasannya.
1. Umi Pipik mengajak keempat anaknya menghadiri ceramah Habib Umar. Abidzar Al Ghifari yang sempat masuk rumah sakit pun sudah tampak sehat.
2. Umi Pipik membagikan potretnya bersama Citra Kirana, Mona Ratuliu, Dian Ayu, dan Meisya Siregar yang juga hadir dalam ceramah Habib Umar.
3. Kedatangan Marsha Timothy di ceramah Habib Umar ramai dibicarakan. Pembicaraan itu sebab Marsha Timothy tampil tak berhijab seperti kesehariannya.
4. Abidzar putra Umi Pipik juga memperlihatkan kebersamaannya dengan Gilang Dirga dan Ananda Omesh di ceramah Habib Umar.
5. Pasutri Baim Wong dan Paula Verhoeven pun terlihat hadir. Penampilan cantik Paula yang biasanya tak berhijab banjir pujian.
Baca Juga: Biodata Marsha Timothy, Artis yang jadi Mualaf Setelah Menikah dengan Vino G. Bastian
6. Dalam tanya jawab bersama Habib Umar, Faank vokalis Wali jadi viral karena sentilan kepada sejumlah artis yang kembali berbuat maksiat sehabis menjalankan ibadah umrah.
7. Umi Pipik juga berterima kasih atas kedatangan Bebi Romeo, Indra Brasco, Irgi Fahrezi dan Imam Darto dalam acara ceramah Habib Umar.
8. Acara ceramah Habib Umar juga menjadi momen reuni Anisa Rahma dan Inara Rusli yang dulunya sama-sama berkarier sebagai anggota girlband.
9. Couple goals nih! Dul Jaelani dan Tissa Biani kompak datang bersama ke acara ceramah Habib Umar.
10. Dinda Hauw dan Rey Mbayang yang sudah jadi pasangan halal tampak mengambil foto bareng Tissa Biani dan Dul Jaelani.
Itu dia sederet potret artis hadiri ceramah Habib Umar yang tak sering datang ke Indonesia sehingga kesempatan ini cukup langka.
Berita Terkait
-
Nikita Willy Tak Menyapa Marsha Timothy, Netizen: Salahnya di Mana?
-
Momen Nikita Willy Lewati Marsha Timothy Tanpa Sapa Tuai Pro Kontra
-
Janji yang Tak Sempat Terlaksana, Umi Pipik Ungkap Rencana Pengajian dengan Mpok Alpa
-
Pentingnya Menjaga Mental dan Saling Menguatkan dalam Menanti Buah Hati
-
Ulasan Film Lyora: Penantian Buah Hati, Kisah Nyata yang Menguras Air Mata
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
Terkini
-
Suami Tuntut Mahar Dikembalikan, Chikita Meidy: Berapa Harga Diri Lu?
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Kenapa Gaya Komunikasi Menkeu Purbaya Disukai Publik
-
Hadir di JWC 2025: Film "Mimpi Keluarga Sempurna", Sebuah Dinamika Relasi Ibu dan Anak
-
Belum Kelar Trauma Ibu-ibu Ngutang, Ivan Gunawan Kini Didatangi Orang Lagi Gegara Mimpi
-
Kasus Razman Semprot Hakim di Ruang Sidang Ternyata Lanjut, Padahal Baru Divonis 1,5 Tahun Penjara
-
Tora Sudiro Tinggalkan Komedi, Jadi Taruhan Besar di Film Janur Ireng Adaptasi Karya SimpleMan
-
Bak Bidadari, 5 Potret Selena Gomez di Hari Pernikahannya dengan Benny Blanco
-
Sudah Pasrah, Vadel Badjideh Sambut Vonis Hakim atas Kasusnya dengan Senyuman
-
Kesabaran Habis, Ruben Onsu Ungkap Wajah Ibu-Ibu yang Sebut Dirinya Rempong
-
Momen Makan Sehat Penuh Gizi di Tanah Papua Tuai Pujian, Sentil Polemik MBG