Suara.com - Haji Faisal terang-terangan mengatakan bahwa ia sudah tidak lagi merestui hubungan putranya, Faidly Faisal dengan Rebecca Klopper.
Pernyataan itu dilontarkan usai Rebecca Klopper meminta maaf atas tersebarnya video asusila mirip dirinya di media sosial.
Mertua dari mendiang Vanessa Angel itu mengaku sudah tidak menyetujui hubungan putranya dengan Rebecca Klopper.
"Tapi kalau untuk mereka masih tetap bersama, masih menjalin hubungan, ya bagi saya, saya jawab sekarang saya sudah nggak ACC (setuju)," tutur Haji Faisal.
Kini, Haji Faisal merasa Rebecca Klopper bukan anak baik-baik. Tetapi ia masih terbuka bila putranya dan kekasihnya itu berada dalam satu proyek pekerjaan.
"Bagi saya dengan adanya latar belakang seperti itu sudah tidak baik orangnya. Dulu saya terima karena saya nggak tahu," ujar Haji Faisal, mengutip potongan video yang diunggah akun @lambe_danu pada Minggu (27/8/2023).
Menurut Haji Faisal, masa lalu Rebecca Klopper tersebut bisa menjadi masalah di masa depan dalam rumah tangga sang anak.
"Bahkan, sampai ke anaknya pun akan menjadi beban," pungkasnya.
Pernyataan Haji Faisal tersebut rupanya didukung oleh banyak warganet.
Baca Juga: Kini Laris jadi Aktor, Fadly Faisal Pernah Minder Gara-Gara Cadel
"Ya kalo guw jadi orang tuanya si Fadly juga nggak bakalan setuju. Semua orang tua juga pasti bakalan gitu sih," ujar @iin***.
"Wajar ajalah, namanya orang tua ya begitu. Kepengin yang terbaik buat anak-anaknya," ujar @mitra***.
"Publik figur jejak digitalnya seumur hidup. Jadi wajar pak haji gak kasih restu," kata @imfake***.
Berita Terkait
-
Kini Laris jadi Aktor, Fadly Faisal Pernah Minder Gara-Gara Cadel
-
Fadly Faisal dan Rebecca Klopper Kembali Bersama, Enggak Jadi Putus?
-
Sempat Heboh Skandal Video Syur, Momen Rebecca Klopper Asyik Joget Saat Promosi Film Tuai Pro dan Kontra
-
Takut Dibully, Fadly Faisal sampai Harus Latihan Paskibra demi Lakoni Film Galaksi
-
Sering Dipasangkan, Bryan Domani Akui Tetap Kesulitan saat Main Film dengan Mawar De Jongh
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV