Suara.com - Nikita Mirzani dan Dewi Perssik kini kembali berseteru. Kali ini, masalah dimulai karena Nikita menyindir gaji tunangan sang pedangdut, Rully, yang mencapai Rp200 juta.
Terbaru, Nikita Mirzani meminta Dewi Perssik berhenti menyebut dirinya sebagai pekerja tuna susila atau PSK. Menurutnya, mantan istri Aldi Taher itu lebih buruk dari seorang PSK.
Nikita Mirzani menyebut Dewi Perssik sebagai penyuka sesama jenis atau lesbi.
"Burik (Dewi Perssik), lu nggak usah ngomong-ngomong gue yang soal PSK, deh. Lu nggak tahu jati diri lu jaman dulu? Lu tuh lebih-lebih dari PSK. Lu tuh lesbong," ujar Nikita Mirzani, mengutip unggahan @lambe_danu pada Senin (28/8/2023).
Mantan istri Antonio Dedola itu sampai mengatakan bahwa Dewi Perssik sempat berpacaran dengan seorang narapidana.
"Di penjara aja lu pacaran sama bandar narkoba, sama perempuan yang mungkin tiga tahun lalu udah ditembak mati," sambungnya geram.
Nikita Mirzani memperingatkan Dewi Perssik untuk tidak mengarang-ngarang cerita tentang dirinya lagi karena setiap orang memiliki masa lalu. Ucapan Nikita Mirzani justru diserang balik oleh warganet.
"Kalo ngomong gak ngaca banget ini perempuan. Mulutnya jahat banget," ujar @syahila***.
"Kesamaan keduanya, gagal dalam rumah tangga lebih dari sekali, nyolot, nyinyir," cibir @atique***.
Baca Juga: Lolly Tunjukkan Bukti Email Diterima di 2 Sekolah, Netizen: Itu Cuma Undangan Interview
"Hah? Serius pacaran sama cewek gembong narkoba? Lalu lahan dibangun wisata dan hotel puluhan hektar itu?" tanya @partina***.
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Tuding Rully Punya Maksud Terselubung Pacari Dewi Perssik, Sebut Sang Pilot Lagi 'Gorok Harta'
-
Nikita Mirzani Hina Tunangan Dewi Perssik, Sebut Tidak Punya Martabat
-
9 Adu Gaya Dewi Perssik dan Fitri Carlina, Pedangdut yang Sama-sama Punya Pasangan Berprofesi Pilot
-
Soal Saling Sindir dengan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Tonjok Aja
-
Demi Bisa 'Pegang' Area Sensitif, Dewi Perssik Sebut Rully Ngebet Nikahi Dirinya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
Netizen Buru Sosok Luna, Perempuan yang Diduga Pemantik Hoaks Es Gabus Spons di Kemayoran
-
Dewi Perssik Semprot Afan DA karena Tarif Selangit, Manajer Tantang Bukti
-
10 Tahun Hengkang, Badai Konsisten Tolak Reuni Kerispatih: Saya Baik-Baiik Saja
-
Misteri Sosok V, Saksi Kunci yang Ditunggu Polisi di Penyelidikan Kematian Lula Lahfah
-
Selamat! Fiki Naki dan Tinandrose Umumkan Kehamilan Anak Pertama
-
Polisi Akan Bongkar Penyebab Kematian Lula Lahfah dengan Menggandeng Kemenkes dan Forensik
-
Klaim Edukasi Berujung Bidikan Propam: Oknum Polisi Kasus Es Gabus Terancam Sidang Etik
-
Ramai Spekulasi soal Kematian Lula Lahfah, Bunga Zainal Semprot Netizen: Enggak Ada Empati
-
Promo Buy 1 Get 1 Free Tiket Film Tolong Saya! (Dowajuseyo) di m.tix, Buruan Cek Sebelum Hangus
-
Baim Wong Diduga Oplas di Korea, Langsung Kena Semprot Luna Maya: Jangan Aneh-Aneh Deh!