Suara.com - Penyanyi dangdut Jirayut saat ini sedang membangun rumah baru untuk keluarganya di Thailand. Hal tersebut diktahui dari sang kakak, Arfan Jehdueramae yang membagikan progres pembangunan rumah tersebut.
Dari foto yang dibagikan renovasi rumah sudah dilakukan sebanyak 70%. Hanya tinggal bagian akhir harus diselesaikan.
Lantas seperti apa pembangunan rumah Jirayut saat ini? Berikut ulasannya.
1. Rumah baru Jirayut sudah tegak berdiri dengan dinding dan pagar dominan warna abu-abu. Saat Arfan sang kayak berkunjung bersama istrinya, proses pembangunan ternyata masih belum rampung.
2. Seperti inilah kamar pertama untuk Jirayut yang masih dalam proses pembangunan, terletak di bagian paling depan rumah.
3. Ruangan untuk Jirayut tampak paling luas dan dilengkapi kamar mandi di dalamnya, lengkap dengan wastafel.
4. Rumah Jirayut memiliki pencahayaan yang cukup di siang hari karena jendela diletakkan di berbagai sisi.
5. Sedangkan ruangan kedua di rumah Jirayut tak dilengkapi kamar mandi dalam. Namun kamar mandi utama rumah berada di sebelah ruangan kedua tersebut.
6. Sama seperti di ruangan untuk Jirayut, kamar mandi utama rumahnya juga dilengkapi wastafel serta memakai keramik warna putih untuk lantai dan dindingnya.
Baca Juga: Beragama Islam, Jirayut Contohkan Khutbah Salat Jumat di Thailand
7. Rumah Jirayut rupanya memiliki tiga kamar tidur. Ruangan yang ketiga juga memiliki kamar mandi di dalamnya.
8. Dapur di rumah Jirayut pun masih setengah jadi. Kendati begitu, luas serta kemewahan bakal dapur di rumah Jirayut itu sudah bisa dilihat.
9. Pemandangan di belakang rumah Jirayut pun sangat indah. Hamparan tumbuhan hijau diduga sawah dipadukan langit biru menyatu menjadi pemandangan indah yang tak dibuat-buat.
Itu dia potret-potret rumah Jirayut di Thailand yang masih dalam proses pembangunan.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Ungkapan Jirayut terkait Akun Instagramnya Diblokir Oleh Ivan Gunawan
-
Jirayut Ungkap Cara Unik Penetapan Wajib Militer di Thailand, Akui Was-Was Kalau Terpilih
-
Jirayut Curhat Akun Instagram Diblokir Ivan Gunawan, Terungkap di 'Butik Haji Igun'
-
Jirayut Tegaskan Bayar Pajak di Indonesia, Nominalnya Justru Lebih Besar dari Warga Lokal
-
Kini Sukses Bangun Rumah dan Beli Kebun Sawit, Jirayut Kenang Masa Sulit Jualan Kerupuk Keliling
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Izin Dibekukan, Terungkap Alasan Firdaus Oiwobo Nekat Pakai Toga di Sidang MK
-
Fakta Menarik Comic 8 Revolution: Santet K4bin3T, Siap Tayang Natal 2025
-
Sinopsis Love Me: Drakor Debut Dahyun TWICE, Seo Hyun Jin Bakal Jadi Dokter
-
Review Film Keadilan: Cerita Solid, Eksekusi Setengah Matang
-
Terbang Jauh ke Pedalaman Asmat, Cinta Laura Soroti Ketimpangan Pendidikan di Indonesia Timur
-
Cuma di TikTok Bisa Lihat Cinta Laura Tak Serius
-
Alasan Syifa Hadju Jarang Pakai Cincin Tunangan dari El Rumi, Ternyata Karena Takut Hal Ini
-
Perbaiki Kesehatan Mental, Jennifer Coppen Mau Hijrah ke Eropa
-
Selamat, Alyssa Daguise Umumkan Hamil Anak Al Ghazali
-
Debut Album Nanda Prima Dibidani Roby Geisha, Singel Gacoan Angkat Tema Psyco Romantic