Suara.com - Desta membuat konten bareng ke-3 buah hatinya. Bersama tiga buah hatinya yang disebut, Trio Strong, mantan drumer Clubeighties itu membahas keseharian mereka.
Megumi, Mishka, dan Miguel, nampak terlihat akrab dengan ayah kadungnya. Hingga Desta menyinggung larangan anak-anaknya agar ia tak menonton video cewek seksi.
"Kamu kan suka gitu. Orang ayah kalau ngeliatin cewek seksi nggak boleh," ujar Desta dalam konten YouTube Trio Strong Family yang tayang pada Minggu (1/10/2023).
"Iya nggak boleh banget," sahut Mishka anak kedua Desta.
Salah satu alasan Mishka melarang Desta nonton cewek seksi lantaran Miguel adik bungsunya ikut-ikutan.
"Sampai (Miguel) ngelihat di YouTube, cewek seksi," adu Mishka.
"Ya nggak papa, kan cowok," bela Desta yang membuat Mishka kehabisan kesabaran.
"Masa cowok ngeliat cewek seksi kebuka-buka bajunya," timpal Mishka.
Mishka lantas mengancam akan memakai baju seksi apabila ayah dan adiknya berlaku demikian. Tingkah lucu Mishka membuat Desta tak sanggup menahan tawa.
Baca Juga: Pakai Anting, Desta Ditegur Anak hingga Diminta Taubat
"Oh. Jadi ayah bolehin kakak (Mishka) make baju seksi gini? Kayak gini nggak pakai baju boleh?" tanya Mishka.
Sama seperti Mishka, Megumi anak sulung Desta dan Natasha Rizky pun berpendapat yang sama. Namun beda dengan Mishka yang menggebu-gebu, Megumi menyampaikan pendapatnya dengan kalem.
"Enggak (boleh). (Alasan) Sama kayak dia (Mishka). (Takut ayah) Ngiler," tutup Megumi.
Seperti diketahui Desta dan Natasha Rizky telah resmi bercerai pada 19 Juni 2023. Kendati bercerai, mereka tetap kompak bergantian mengasuh ketiga buah hatinya.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Cerita Haru Desta Dulu Bisa Foto dengan Trio Warkop DKI, Kini Main Film Jadi Dono
-
Dapat Restu dari Indro, Ini Alasan Desta Jadi Dono di Warkop DKI Baru!
-
Ramai Kritik Desta Perankan Dono di Warkop DKI Reborn, Ini Perbandingan Pendidikan Mereka
-
Perankan Dono Warkop DKI, Sosok dan Watak Desta Dibandingkan dengan Sang Legenda
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup
-
Bikin Geleng-Geleng Kepala, Andre Taulany Beri Kado Nakal untuk Malam Pertama Boiyen