Suara.com - Vokalis NOAH, Nazril Irham atau Ariel buka suara soal aksi mencium Bunga Citra Lestari di belakang panggung Circus Concerto yang viral di media sosial. Ia menegaskan tidak benar-benar bermaksud mencium BCL untuk menunjukkan perasaan.
"Bukan cium beneran," ujar Ariel NOAH di kawasan Tanjung Duren, Jakarta, Jumat (13/10/2023).
Ariel NOAH mencium Bunga Citra Lestari untuk memberikan selamat atas aksi memukaunya di panggung Circus Concerto. Keduanya memang tampil berbarengan di konser tersebut.
"Itu kan lagi di backstage, udah show terakhir, jadi mau kasih selamat aja," terang Ariel NOAH.
Ariel NOAH tidak mau ambil pusing bila masih ada yang memaknai ciumannya terhadap Bunga Citra Lestari sebagai sesuatu yang istimewa. Yang penting, ia sudah menjelaskan maksud sebenarnya di balik tindakan itu.
"Itu bentuk congratulations aja. Udah ya," kata Ariel NOAH.
Sebagaimana diketahui, NOAH dan Bunga Citra Lestari memang tampil di konser Circus Concerto di JIExpo, Kemayoran, Jakarta akhir pekan lalu. Meski tampil di dua hari berbeda, Ariel NOAH dan BCL saling berkolaborasi satu sama lain untuk melengkapi aksi panggung masing-masing.
Pertemuan Ariel dan Bunga Citra Lestari di Circus Concerto viral di media sosial gara-gara aksi panggung mereka yang tampak mesra dan penuh penjiwaan. Ditambah lagi, Ariel NOAH kedapatan mencium BCL saat mereka berjumpa di belakang panggung.
Ini bukan kali pertama kedekatan Ariel NOAH dan Bunga Citra Lestari jadi sorotan. Mereka sebelumnya sudah pernah dijodoh-jodohkan saat sama-sama jadi juri salah satu acara pencarian bakat di televisi.
Baca Juga: Ariel NOAH Kini Berkata Jujur, Isian Keyboard Andika Selalu Kurang Enak Sampai Bikin Frustasi
Hanya saja, Ariel NOAH dan Bunga Citra Lestari sama-sama tidak mau menanggapi aksi perjodohan mereka. Keduanya bahkan cuma tertawa saat disinggung tentang hal itu di sela persiapan menjelang Circus Concerto.
Berita Terkait
-
Ariel NOAH Kini Berkata Jujur, Isian Keyboard Andika Selalu Kurang Enak Sampai Bikin Frustasi
-
Ariel Noah Ungkap Sisi Jelek Para Personel Peterpan yang Dulu
-
Ariel NOAH Menyesal Dulu Tak Berani Jujur soal Kurangnya Kemampuan Andika Bermusik
-
Andika Sebut Peterpan Tak Asyik Lagi Jelang Dikeluarkan, Ariel NOAH: Dikontrak Rp6 Miiar Gimana Bisa Kerja Fun?
-
Ariel Noah Bakal Pasang Badan Bila Ada yang Melarang Uki Menyematkan Noah di Nama Pribadinya
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista
-
Nadya Almira Berencana Laporkan Keluarga Adnan Atas Tuduhan Pencemaran Nama Baik
-
Tumbal Darah Pimpin Box Office Indonesia di Hari Pertama dengan 50.388 Penonton
-
Nyaris Dibuang, Lagu 'Hampa' Ari Lasso Sempat Dicap Cemen Label Sebelum Meledak di Pasaran
-
Pementasan Pasien No 1 di Indonesia Kita ke-44, Ketika Hukum Perlu Dirawat & Disembuhkan
-
Raisa dan Hamish Daud Dikabarkan Sudah Pisah Rumah, Begini Kata Pengacara
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Kuasa Hukum Buka Suara Soal Alasan Raisa Gugat Cerai Hamish Daud
-
Harus Istirahat Total, Dwi Andhika Alami Tekanan Mental Akibat Penyakit Serius