Suara.com - Menghilangnya foto Maxime Bouttier dari akun Instagram Luna Maya ikut membuat Prilly Latuconsina dimintai tanggapan. Sambil tertawa, Prilly berujar bahwa hal seperti itu tidak bisa diindikasikan bahwa keduanya memang putus.
"Aku juga dulu pernah hapus foto, tapi nggak putus," kata Prilly Latuconsina yagn merupakan mantan pacar Maxime Bouttier di kawasan Kuningan, Jakarta, Kamis (2/11/2023).
Namun sebelum ditanya lebih jauh, Prilly Latuconsina sudah lebih dulu menegaskan bahwa dia tidak ada kaitannya dengan foto-foto Maxime Bouttier yang hilang dari akun Instagram Luna Maya.
"Nggak mungkin gara-gara aku kan?" kata Prilly Latuconsina sambil melenggang pergi.
Sebagaimana diketahui, kisah asmara Luna Maya dan Maxime Bouttier sempat digosipkan berakhir. Foto-foto Maxime mendadak hilang dari akun Instagram Luna.
Belakangan diketahui, rumor berakhirnya Luna Maya dan Maxime Bouttier tidak benar. Dari salah satu unggahan akun media sosial Ayu Dewi, kedua pasangan masih terlihat bersama.
Luna Maya dan Maxime Bouttier juga kedapatan menghadiri salah satu acara televisi bersama-sama pada Selasa (31/10/2023). Tak sekedar hadir, keduanya bahkan sempat melakoni sesi wawancara untuk membahas kebiasaan buruk Luna.
Sampai saat ini, belum diketahui penyebab pasti hilangnya foto-foto Maxime Bouttier di akun Instagram Luna Maya. Diduga, Luna memindahkan foto-foto tersebut ke layanan berlangganan yang hanya bisa disaksikan oleh orang-orang tertentu.
Sebagaimana diketahui, Luna Maya dan Maxime Bouttier mulai dekat pada awal 2023. Sempat menjalani hubungan diam-diam, keduanya memutuskan go public pada Agustus lalu.
Baca Juga: Ibu Dirawat di Rumah Sakit, Maxime Bouttier Belum Sempat Jenguk
Luna Maya dan Maxime Bouttier juga disebut-sebut akan segera naik pelaminan setelah go public. Namun sampai hari ini, belum ada pernyataan resmi dari keduanya tentang hal itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan