Suara.com - Podcast Deddy Corbuzier dengan bintang tamu Ustaz Buya Arrazy yang membahas soal konflik Israel-Palestina menjadi perbincangan publik. Banyak warganet yang tak sependapat dengan pandangan sang pendakwah.
Ustaz Felix Siaw dan Ustaz Derry Sulaiman menjadi dua di antara sekian banyak ustaz yang mengkritik pernyataan Ustaz Buya Arrazy. Ustaz Derry bahkan dengan tegas mengatakan isi dari podcast tersebut sama sekali tidak membantu perjuangan rakyat Palestina saat ini.
Selain Ustaz Felix Siax dan Ustaz Derry Sulaiman, Istri almarhum Ustaz Jeffri Al Buchori (Uje), Umi Pipik Dian Irawati atau Umi Pipik yang kini menjadi pendakwah, juga ikut mengomentari. Umi Pipik menyoroti pernyataan Ustaz Buya Arrazy soal pemeriksaan yang amat keta oleh para tentara Israel bila berkunjung ke Palestina.
Umi Pipik mengatakan bahwa saat ia ke Palestina, ia juga diperiksa pihak Israel. Namun yang ia alami tidak seperti yang diceritakan Ustaz Buya Arrazy.
"Bahkan terakhir saya kesana Juni 2022, saya pun diperiksa oleh Isreal tapi enggak seperti yang Anda diceritakan," komentar Umi Pipik di kolom unggahan Instagram Deddy Corbuzier, Rabu (9/11/2023).
Umi Pipik juga membantah pernyataan Ustaz Buya Arazzy yang mengatakan donasi dari rakyat Indonesia ke Palestina belum tentu diterima langsung para korban. "Donasi semua bisa sampai ke tangan yang benar, Insya Allah," katanya.
Dalam cuplikan video yang di unggahan Instagram Deddy Corbuzier, Ustaz Buya Arrazy mengatakan dirinya sampai tujuh kali diperiksa pihak Israel saat ingin ke Masjid Al Aqsa.
"Bang Ded, kalau masuk ke Palestina tidak ada imigrasi Palestina, masuknya lewat Israel, jadi ketika ziarah masuknya lewat Israel. Ini negara tapi tidak berdaulat. Diperiksanya gila banget tujuh kali diperiksa, teman saya ustaz saja, mohon maaf, sudah netes di bawah (buang air kecil). Kita buka passport salah dikit suruh minggir, ustaz yang takutnya sama Allah itu gemeteran. Jadi mereka buat sedemikian rupa," kata Ustadz Buya Arrazy.
Berita Terkait
-
Ustaz Derry Sulaiman Komentari Podcast Deddy Corbuzier dan Buya Arrazy, Sebut Giring Masyarakat Setop Bantu Palestina
-
Pernyataan Kontroversial Deddy Corbuzier soal Konflik Palestina dan Israel, Minta Musik K Pop Diputar di Kawasan Konflik
-
Ustaz Felix Siauw Kritik Podcast Deddy Corbuzier Soal Palestina, Harap Masyarakat Tak Terpengaruh
-
Ngobrol Soal Palestina, Deddy Corbuzier Diminta Take Down Video: Salah Ngundang Bintang Tamu
-
Bahaya Podcast Deddy Corbuzier Bareng Buya Arrazy: Buat Pembenaran Pro Israel
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Jadi Film Indonesia Ketiga yang Tembus 10 Juta Penonton
-
8 Rekomendasi Film Hollywood Bernuansa Tahun Baru yang Tak Lekang Waktu
-
Top 10 Film Netflix Indonesia Terpopuler Akhir 2025, Jumbo Nomor Satu
-
5 Fakta Menarik Undercover Miss Hong, Park Shin Hye Comeback dengan Peran Ganda
-
9 Film Horor Asia Terbaik 2025, Didominasi Thailand dan Indonesia