Suara.com - Ivan Gunawan baru-baru ini terciduk makan pecel lele dan minum jamu di warung pinggir jalan. Momen itu terekam dan dibagikan oleh akun Tiktok @warung_boma337.
Dilihat dari akun Tiktok tersebut, sang pemilik warung tampak memvideokan Ivan Gunawan yang tengah duduk di meja dengan sajian makanan di depannya.
Tak lama, seorang laki-laki memberikan jamu yang telah dipesan Ivan Gunawan dan memberikannya kepada sang artis. Sementara Ivan Gunawan juga terlihat tengah Live di sosial medianya.
"Halo Mas Ivan. Mas Ivan lagi live, minum jamu," kata pemilik warung dalam video yang diunggah Rabu (22/11/2023).
Sebelum meminum, Ivan Gunawan tengah diajarkan sang pedagang untuk memeras jeruk nipis di jamunya. Seraya bercanda, Igun mengatakan ia tengah minum jamu sari rapet.
"Aku minum jamu sari rapet, biar rapet sampai keset, sampai enggak ada yang bisa masuk," kata Ivan Gunawan yang juga tengah melakukan Live.
Desainer dan presenter terkenal itu pun tampak menikmati jamunya. Tak lama Ivan Gunawan mengakhiri Livenya dan meninggalkan warung makan tersebut.
"Suwun ya mas," kata pemilik warung pecel.
Unggahan video Ivan Gunawan yang makan pecel ayam dan minum jamu di warung pinggir jalan langsung dibanjiri komentar netizen. Netizen salah fokus dengan wajah Igun yang tampan.
Baca Juga: Ivan Gunawan Sebut Tak Ada Orang yang Nyinyiri Wajahnya Saat Bertemu: Kalau Dekat Gue Minta Foto
"Madam koq tambah cantik sch?," kata akun @un****. "Cakep amat ni laki," ucap akun @nin****.
"Emang ganteng Igun," kata akun @pip****. "Kak Igun ganteng banget," imbuh akun @nar
Tag
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Sebut Tak Ada Orang yang Nyinyiri Wajahnya Saat Bertemu: Kalau Dekat Gue Minta Foto
-
Ivan Gunawan Disebut Mirip Eva Manurung dan Barbie Kumalasari: Apa Aku Bikin Trio Sikembar Aja?
-
Ivan Gunawan Mendadak Dilamar Netizen untuk Jadi Istri: Berani Bayar Berapa Sebulan?
-
Bantu Rakyat Palestina, Ivan Gunawan Beri Sumbangan Rp1 Miliar
-
Ivan Gunawan Kesal Mukanya Dinyinyiri Netizen: Lu Pikir Ganti Muka Gue Gratis
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Kronologi Meninggalnya Lucky Element, Sempat Lemas dan Masuk ICU sebelum Meninggal
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Resmi Nikah di Bali, Janji Suci Penuh Air Mata Bahagia
-
Sosok yang Fotonya jadi Cover MP3 Akhirnya Muncul, Ngaku Malu saat Viral
-
Ini Alasan Lula Lahfah Hapus Tato sebelum Meninggal Dunia
-
Disangkutpautkan dengan Pemilik Whip Pink, DJ Bravy Siap Tempuh Jalur Hukum
-
Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
-
Polisi Periksa 6 Saksi Terkait Meninggalnya Lula Lahfah, Hasil Uji Labfor CCTV Jadi Kunci Utama
-
Disindir Netizen tentang Masa Lalu di Tengah Duka, Reza Arap Bertekad Jaga Nama Baik Lula Lahfah
-
Dragon Ball Super Comeback Lewat The Galactic Patrol, Serial Pertama Sejak Wafatnya Akira Toriyama
-
Kesaksian Pilu ART Lula Lahfah: Sempat Mendengar Suara Rintihan Jam 2 Dini Hari