Suara.com - Bunga Citra Lestari segera melepas status jandanya. Penyanyi sekaligus aktris yang lebih dikenal sebagai BCL itu akan menikah dengan Tiko Aryawardhana di Bali.
Disebut-sebut pernikahan Bunga Citra Lestari dan Tiko Aryawardhana akan digelar sore hari ini, Sabtu (2/12/2023). Lokasi yang menjadi venue pernikahan mereka kabarnya adalah resort mewah Amankila yang berlokasi di Karangasem.
Sejak rencana pernikahan Bunga Citra Lestari mencuat ke publik, pihak keluarga sebisa mungkin menjaga privasi soal tanggal dan lokasi acara. Namun rumor yang beredar tampaknya benar.
Beredar unggahan yang menunjukkan persiapan nikah Bunga Citra Lestari dan Tiko Aryawardhana di Bali. Akun TikTok @kiaisauraa membagikan video dekorasi venue acara pernikahan BCL.
Penasaran seperti apa persiapan nikah Bunga Citra Lestari dan Tiko Aryawardhana di resort Amankila? Intip deretan potretnya berikut ini.
1. Jelang pernikahan BCL dan Tiko, dekorasi venue acara yang berlokasi di resort mewah Amankila pun terungkap.
2. Acara pernikahan Bunga Citra Lestari mengusung konsep outdoor wedding. Tenda merah maroon diduga menjadi tempat istri almarhum Ashraf Sinclair ini menggelar akad nikah.
3. Tempat BCL akan menikah untuk kedua kalinya ini dipenuhi pohon kelapa mengingat lokasi resort memang berada di lereng bukit dan menghadap ke laut Bali.
4. Kabarnya harga sewa kamar per malam di hotel tempat BCL dan Tiko mengucap janji suci nilainya mencapai puluhan juta, yakni mulai dari Rp 15 juta sampai Rp 76 juta per malam.
Baca Juga: Bocor Dekorasi Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana
5. Area di luar tenda dibiarkan kosong, hanya dihiasi beberapa lampu gantung. Tampaknya BCL akan langsung menggelar pesta resepsi di malam hari.
6. Meski persiapan acara nikahnya terungkap, hingga kini penyanyi yang akrab disapa Unge itu belum membagikan apapun tentang hari bahagianya.
7. Namun rekan-rekan artis BCL seperti Vidi Aldiano diduga sudah berada di Bali untuk menghadiri pernikahan keduanya ini.
Itu dia deretan potret persiapan nikah Bunga Citra Lestari dan Tiko Aryawardhana. Keputusan BCL menikah lagi menuai pro kontra lantaran dianggap taks setia dengan almarhum suaminya.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Bocor Dekorasi Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana
-
Jelang Akad, Penjagaan Lokasi Pernikahan Bunga Citra Lestari Semakin Diperketat
-
12 Penampakan BCL Anggun Berkebaya, Pantas Tiko Aryawardhana Bertekuk Lutut
-
Digelar Sore Ini, Intip Video Suasana Lokasi Pernikahan BCL dan Tiko Aryawadhana di Bali
-
Kini Bakal Nikah Lagi, Viral Video Lawas BCL Lebih Pilih Diselingkuhi Daripada Suami Meninggal
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV