Suara.com - Hidangan mewah yang Titi Kamal sajikan saat acara arisan Geng Cendol baru-baru ini menyita perhatian warganet. Hidangan tersebut berupa steak berlapis emas.
Bahkan, steak tersebut dimasak oleh koki restoran yang diundang khusus ke rumahnya untuk acara arisan Geng Cendol.
Sang koki mengatakan ada beberapa jenis daging yang dimasaknya, termasuk tomahawk wagyu dari Australia dan A5 waichi wagyu dari Jepang.
Total uang yang dikeluarkan Titi Kamal tentu tidak sedikit untuk menyuguhkan makanan spesial tersebut. Namun, tampaknya itu tidak menjadi masalah bagi perempuan dua anak tersebut.
Pasalnya, sempat beredar kabar bahwa penghasilan Titi Kamal serta Christian Sugiono dalam satu bulan mencapai Rp 10 miliar. Itu pun pada 2022 lalu, yang artinya akan semakin naik seiring waktu.
Ketika isu tersebut ditanyakan kepada Titi Kamal, perempuan 42 tahun itu tidak membantahnya.
"Tapi katanya penghasilannya Rp 10 miliar per bulan," ujar Raffi Ahmad ketika Titi Kamal menjadi bintang tamu FYP Trans7 pada Agustus 2022.
Titi Kamal pun hanya tersenyum, tetapi tidak menampiknya.
"Ih, itu mah, Irfan sama Raffi," tanya Titi Kamal mencoba mengalihkan pembicaraan.
Baca Juga: Beda dengan Fuji, Aaliyah Massaid Diduga Dicueki Geng Cendol: Kasihan Banget
Irfan Hakim mengaku tidak heran bila penghasilan pasangan tersebut fantastis. Pasalnya, mereka berdua memiliki bisnis di mana-mana.
"Tapi gurita bisnisnya banyak banget ini Titi Kamal dan Christian Sugiono," timpal Irfan Hakim.
"Oh, luar biasa ini bisnisnya banyak banget deh, banyak sekali malahan," aku Raffi Ahmad.
Disebutkan bahwa setidaknya ada 11 bisnis Titi Kamal dengan Christian Sugiono. Sebagian besar adalah kuliner dan lainnya berupa salon, villa, serta media online.
Berita Terkait
-
Beda dengan Fuji, Aaliyah Massaid Diduga Dicueki Geng Cendol: Kasihan Banget
-
Christian Sugiono Bela Luna Maya Perkara Pacaran dengan Maxime Bouttier
-
Syuting Film Panggonan Wingit, Luna Maya Ketempelan di Goa Jepang
-
Geng Cendol Asyik Arisan, Ayu Ting Ting Kena Sentil: Gak Pernah Ada Ya
-
Hebohnya Geng Cendol saat Beri Kejutan Baby Shower untuk Aurel Hermansyah
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
5 Film Indonesia Original Netflix 2025, Terbaru Lupa Daratan
-
Bukan Resepsi Kedua, Amanda Manopo Bakal Gelar Syukuran Pernikahan Bareng Keluarga
-
Urutan Film Now You See Me, Biar Gak Bingung Pas Nonton Now You Don't
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan
-
Isu Perundungan Bawa Fedi Nuril Tampil di Film Horor "Qorin 2"
-
Pelaku Hiburan Tolak Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ada Sineas hingga Musisi
-
Deretan Film Adipati Dolken dan Mawar De Jongh, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?