Suara.com - Mantan member APRIL, Lee Naeun tengah gencar dikabarkan menjalin hubungan asmara dengan pesepak bola Lee Kang In.
Menanggapi itu, Namoo Actors selaku agensi yang menaungi Lee Naeun pun buka suara. Alih-alih membenarkan, dia membantahnya dengan tegas.
Namoo Actors mengatakan bahwa hubungan Lee Naeun dengan Lee Kang In cuma sebatas kenalan.
"Lee Naeun dan Lee Kang In hanyalah kenalan," katanya sebagaimana melansir dari Soompi pada Selasa (2/1/2024).
Dia menepis tudingan sang artis berpacaran dengan pemain klub Paris Saint-Germain tersebut.
"Mereka tidak sedang menjalin hubungan," tutur Namoo Actors.
Bisa ditebak, seiring dengan pengumuman ini, para netizen berbondong-bondong memberikan responsnya. Hal ini terlihat dalam postingan Soompi mengenai itu di X alias Twitter.
"Saya pikir Naeun menganggap rumor itu sebagai masalah pribadi. Dia jelas tidak menyukainya, oleh karena itu responsnya cepat," tulis salah satu netizen.
"Ditolak sangat cepat," timpal lainnya.
Baca Juga: Daftar Lengkap Pemenang KBS Drama Awards 2023, Choi Soo Jong Raih Daesang
"Aku malu sekali, maaf Kang In," tambah lainnya.
"Kang In pada level yang berbeda. Dia dicintai oleh semua orang. Terima kasih telah mengeluarkan pernyataan girlie atau kamu akan diserang oleh netizen. Kang In adalah bayi mereka, dan dibimbing untuk memimpin di masa depan," balas lainnya.
Seperti diketahui, Lee Kang In merupakan pemain timnas Korea Selatan yang sedang berlaga di Paris Saint-Germain. Sedangkan Lee Naeun dulunya seorang idol dan kini fokus berkarier sebagai aktor.
Gosip keduanya pacaran bermula dari laporan The Fact. Dia menyebut Lee Kang In kedapatan mengunjungi rumah Lee Naeun tahun lalu.
Berita Terkait
-
Jelang Konser di Jakarta, NCT 127 Minta Fans Jaga Kesehatan
-
Video Detik-Detik Ten NCT Jatuh dari Atas Panggung Saat Tampil SBS Gayo Daejeon 2023, Kondisinya Bikin Khawatir
-
TWICE Rasakan Pengalaman Baru Saat Konser di JIS: Natal Paling Panas!
-
Dahyun TWICE Unjuk Kebolehan Fasih Ngomong Bahasa Indonesia di Konser Jakarta: Emang Boleh Sekompak Ini?
-
5 Drama Terbaru Son Naeun, Aktris Cantik Korea yang Baru Ulang Tahun ke-29
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir