Suara.com - Pertemuan Fuji dan Aaliyah Massaid dalam satu acara yang sama masih menjadi sorotan. Apalagi Aaliyah datang dengan Thariq Halilintar, mantan dari Fuji.
Video-video mereka dalam satu acara itu viral di media sosial. Salah satunya diungkap oleh akun TikTok @cindaranii.
Dilansir pada Rabu (3/1/2024), video tersebut ternyata diambil oleh seorang penggemar. Bukan hanya penggemar dari Fuji, namun sekaligus penggemar dari Aaliyah Massaid.
"Momen ketika ketemu Thariq, Aliyah, Fuji, dan Fadly dalam satu tempat, seneng banget deh!" tulis keterangan dalam videonya.
Bertemu langsung dengan Fuji dan Aaliyah Massaid, penggemar tersebut tidak melewatkan kesempatan. Tentu saja ia memanfaatkannya untuk menyapa dan berfoto bersama.
Awalnya, ia melihat Aaliyah Massaid yang mengenakan pakaian bernuansa putih. Ia berjalan santai di belakang Thariq Halilintar.
Saat Aaliyah ada di hadapannya, penggemar tersebut langsung berteriak dan menyebutkan namanya. Aaliyah yang mendengarnya pun langsung menoleh dan memberikan senyuman.
"Aaliyah!" teriak penggemar tersebut.
Namun senyuman yang diberikan Aaliyah memang terkesan singkat dan berkesan kalem seperti label yang disematkan untuknya. Setelah itu, ia melanjutkan perjalanannya.
Baca Juga: Beda Kelas dari Fuji, Marissya Icha Bongkar Sifat Asli Aaliyah Massaid: Yang Pasti Anaknya..
Beda halnya ketika penggemar yang sama bertemu dengan Fuji. Momen itu juga dibagikan melalui unggahan yang sama.
Hanya saja, saat Fuji berjalan di belakang Aaliyah, Fadly Faisal justru menunjukkan sikap yang aneh. Ia seolah menggiring Fuji untuk melewati jalan yang ada di sebelah kanan.
Untungnya, penggemar ini bisa bertemu di sudut yang lain. Ia memang tidak berteriak untuk memanggil nama Fuji seperti yang dilakukannya untuk Aaliyah Massaid.
Saat itu, Fuji masih setia didampingi oleh kakaknya, Fadly Faisal. Kemudian penggemar mendekatinya dan membuat Fuji langsung menoleh.
Penggemar tersebut memperlihatkan kamera di depan Fuji. Fuji yang mengetahuinya langsung menghadap ke arah kamera, tersenyum, dan melambaikan tangan.
Berita Terkait
-
Adab Fuji Berbenah Baju di Depan Ganjar Pranowo Jadi Gunjingan: Harusnya Tahu Situasi dan Kondisi...
-
Detik-Detik Aaliyah Massaid 'Diusir' Saat Mau Buat Video Bareng Fuji: Kasihan Banget
-
Gonzalo Algazali Dipuji Tetap Temui Fuji di Bali dengan Kondisi Luka-Luka: Ini Laki-Laki Sejati!
-
Fuji Gombalin Ganjar Pranowo Depan Thariq Halilintar, Tatapan Aaliyah Massaid Bikin Netizen Salah Fokus
-
Tak Unggah Ulang Foto Bareng Fuji, Sikap Aaliyah Massaid Jadi Gunjingan: Takut Kalah Saing?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD