Suara.com - Ibra Azhari menjadi sosok yang seakan tidak kapok ditangkap karena narkoba. Terbaru, ia ditangkap di apartemen kawasan Tangerang Selatan, Kamis (4/1/2024).
Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes M Syahduddi mengatakan, Ibra Azhari diamankan dengan barang bukti berupa sabu.
"(Ditangkap) kemarin, barang bukti sabu," tulis Kombes M Syahduddi dalam pesannya kepada Suara.com, Jumat (5/1/2024).
Ternyata, Ibra Azhari tidak ditangkap sendiri. Dalam keterangan berbeda dari Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, AKBP Indrawienny Panjiyoga, adik Ayu Azhari ini diamankan bersama seseorang.
"Wanita NN ini salah satu artis lawas era 90-an,” ungkap Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, AKBP Indrawienny Panjiyoga.
Sementara ini polisi masih menyelidiki lebih lanjut kasus narkoba yang dihadapi Ibra Azhari.
Sambil menunggu kelanjutan berita, simak rekam jejak Ibra Azhari yang sudah enam kali bersinggungan dengan narkoba.
Ditangkap pertama kali pada 2000
Ibra Azhari pertama kali ditangkap atas kasus narkoba pada 2000. Dari penangkapan tersebut, ditemukan barang bukti berupa 3,64 gram sabu.
Baca Juga: Ibra Azhari Ditangkap Polisi Gara-gara Sabu Bareng Artis Lawas, Ini Inisialnya
Ditemukan pula 3,1 gram serbuk putih mengandung Diazepam golongan IV dan setengah butir tablet Elsigon mengandung Estazolam golongan IV.
Atas kasus ini, Ibra Azhari dihukum dua tahun penjara.
Setahun bebas, Ibra Azhari ditangkap pada 2003
Ibra Azhari kembali ditangkap pada 2003, atau tepatnya setelah setahun bebas dari penjara atas kasus narkoba.
Ibra diketahui menyimpan kokain, ekstasi dan sabu. Bintang film Bergairah di Puncak ini divonis 15 tahun penjara.
Ibra Azhari ketahuan simpan sabu di penjara
Berita Terkait
-
ART Irish Bella Sebut Ammar Zoni Simpan Miras di Rumah
-
Ditanya Kapan Jenguk ke Penjara, Irish Bella Pilih Doakan Ammar Zoni dari Jauh
-
Bukan Keluarga dan Irish Bella, Ini Sosok yang Sering Besuk Ammar Zoni di Penjara
-
Pantas Sampai 3 Kali, Ammar Zoni Ternyata Tak Kapok-Kapok Amat Saat Pertama Kali Ditangkap Narkoba
-
Kegiatan Ammar Zoni Selama di Penjara: Salat Tepat Waktu dan Rajin Puasa
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash
-
Gara-gara Foto Pakai Gaun Biru, Sabrina Alatas Dituding Hamil Anak Hamish Daud