Suara.com - Nama anak Haji Isam, Liana Saputri atau akrab disapa Liana Jhonlin, sedang hangat dibicarakan selepas mengundang sederet artis ke pesta ulang tahun anaknya yang ke-2.
Seiring dengan santernya pesta ulang tahun anaknya yang kedua, serba-serbi Liana Jhonlin mendadak santer disorot.
Di samping profil dan harta kekayaannya yang fantastis, latar belakang pendidikan Liana Jhonlin juga tak kalah menuai atensi publik.
Berdasarkan keterangan yang diperoleh, anak perempuan Haji Isam tersebut pernah berkuliah di Santa Monica College.
Istri Putra Rizky itu diketahui mendapat gelar sarjana pada tahun 2018 dengan program studi Business Management and Leadership.
Dikutip dari beragam sumber pada Selasa (16/1/2024), biaya kuliah jenjang sarjana di Santa Monica College dipatok dengan harga yang variatif.
Untuk mahasiswa lokal atau yang berasal dari California, rata-rata biaya yang dikenakan adalah sebesar 1.150 Dollar Amerika Serikat atau setara Rp17,9 juta.
Sementara itu, mahasisa domestik dipungut biaya kuliah rata-rata sebesar 9.094 Dollar Amerika Serikat atau setara Rp140 juta.
Anak perempuan Haji Isam rupanya memiliki latar belakang pendidikan yang sama dengan aktor Hollywood kondang, Arnold Schwarzenegger.
Baca Juga: Bukan Kaleng-kaleng, Doorprize Ulang Tahun Cucu Haji Isam iPhone hingga Dolar Singapura
Arnold Schwarzenegger juga tercatat mengenyam bangku kuliah di Santa Monica College pada 1970 hingga 1974.
Pada 2019 silam, Arnold Schwarzenegger membocorkan program studi yang diambilnya saat berkuliah di Santa Monica College.
"Untuk belajar bahasa Inggris dan seorang konselor meyakinkan saa untuk mengambil kelas matematika dan bisnis," kata Arnold Schwarzenegger di media sosial Twitter.
Berita Terkait
- 
            
              Pekerjaan Putra Rizky, Mantu Haji Isam Rayakan Ultah Anak Undang Afgan dan Rizky Febian
 - 
            
              Kekayaan Anak Haji Isam Capai Triliunan, Pantes Berani Undang Rizky Febian dan Bagi-bagi Uang Dollar
 - 
            
              Selain Undang Afgan, Cucu Haji Isam Bagi-bagi iPhone dan Uang Dollar Belasan Juta Saat Ulang Tahun
 - 
            
              Meriahkan Ultah Cucu Haji Isam, Adu Honor Rizky Febian dan Afgan Sekali Manggung
 - 
            
              Bukan Kaleng-kaleng, Doorprize Ulang Tahun Cucu Haji Isam iPhone hingga Dolar Singapura
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
 - 
            
              Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan
 - 
            
              Sahabat Bongkar Fakta di Balik Tudingan Hamish Daud Liburan Bareng Sabrina Alatas
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu
 - 
            
              4 Kontroversi Materi Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono yang Bikin Heboh
 - 
            
              Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
 - 
            
              Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna
 - 
            
              Biaya Perawatan Amanda Manopo Setiap Bulan Terjawab, Pantas Kulitnya Mulus Tanpa Bedak