Suara.com - Sejumlah artis muda baru memiliki hak untuk memberikan suaranya di Pemilu 2024. Mereka pun membagikan momen pertama kali nyoblos di media sosial masing-masing.
Ada yang nyoblos sendirian, bersama keluarga atau orang-orang terdekat. Artis-artis ini terlihat senang bisa ikut meramaikan pesta demokrasi lima tahunan.
Nyoblos untuk pertama kalinya, penampilan mereka pun tak luput dari sorotan publik. Beberapa sengaja berdandan cantik, tapi ada pula yang tampil apa adanya.
Lantas siapa saja artis yang pertama kali nyoblos di Pemilu 2024? Yuk intip deretan potretnya berikut ini!
1. Fujianti Utami
Pertama kali nyoblos, Fujianti Utami atau yang lebih dikenal sebagai Fuji datang ke TPS bersama keluarganya dan mengabadikan momen tersebut dengan foto bareng.
Aaliyah Massaid juga membagikan pengalaman nyoblos pertama kali dengan pamer jari kelingking yang telah dicelupkan ke tinta tanda dia telah memberikan hak suaranya.
3. Azizah Salsha
Baca Juga: Begini Cara Cek Hasil Suara Komeng di Pemilu 2024, Fotonya Viral Bikin Ngakak
Azizah Salsha istri Pratama Arhan mengunggah potret saat dirinya berada di TPS untuk memberikan hak suara untuk pertama kalinya tanpa memakai makeup.
4. Adhisty Zara
Adhisty Zara memilih tampil sederhana dengan gaya kasual saat pergi ke TPS untuk nyoblos pertama kali.
5. Tissa Biani
Begitu pula dengan Tissa Biani yang dengan bangga menunjukkan jari kelingking bertinta sebelum keluar dari TPS tempatnya nyoblos.
6. Lyodra Ginting
Berita Terkait
-
Begini Cara Cek Hasil Suara Komeng di Pemilu 2024, Fotonya Viral Bikin Ngakak
-
Beda Hadiah Valentine Aaliyah Massaid dan Fuji dari Thariq Halilintar, Lebih Romantis Mana?
-
Batal Jadi Istri Konglomerat, Desy Ratnasari Kembali Incar Kursi DPR RI: Berapa Gajinya?
-
Perolehan Suaranya Jomplang Banget, Netizen Akui Lebih Dukung Komeng Ketimbang Thariq Halilintar
-
Beda dari Komeng, Thariq Halilintar Diduga Lakukan Serangan Fajar Kasih Minyak Goreng Sebelum Pemilu
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi