Suara.com - Kondisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) akhirnya turun tangan menangani kasus bully yang terjadi di Binus School, Serpong, Tangerang Selatan.
Diyah Puspitarini selaku Komisioner KPAI datang ke Polres Metro Tangerang Selatan untuk memastikan proses hukum atas kasus bully berjalan cepat dan tepat.
"Dalam UU Perlindungan Anak, korban kekerasan fisik ataupun anak berkonflik, prosesnya harus cepat," kata Diyah Puspitarini di Polres Metro Tangerang Selatan pada Selasa (20/2/2024).
Tak hanya sekadar memastikan, KPAI juga akan turun tangan mendampingi korban dan pelaku. Sebab ini merupakan kasus anak di bawah umur.
"Kalau di UU perlindungan anak memang harus ada pendampingan ya," jelas Diyah Puspitarini.
Hanya saja sejauh ini, KPAI baru sekadar berdiskusi dengan polisi. Perwakilan dari lembaga tersebut pun belum bertemu dengan korban maupun pelaku.
"Akan bertemu," jelasnya.
Kepada korban, KPAI akan ikut memberikan bantuan sosial dan perlindungan hukum. Sementara itu, terkait pelaku, belum ada informasi lebih lanjut.
"Kita mensuport agar proses ini berjalan dengan cepat. Biar penyelidikan segera tuntas," tuturnya.
Baca Juga: BINUS School Serpong Sebut Salah Satu Pelaku Bullying Adalah Anak Vincent Rompies
Mengenai kabar yang menyebut korban akan menjalani tes psikologis di kantor polisi, Komisioner KPAI belum mengetahuinya.
Pihak polisi pun juga belum memberikan update terkait informasi pagi tadi yang diberikan soal kabar tes psikologis kepada korban.
Seperti diberitakan sebelumnya, kabar perundungan di Binus School melibatkan anak Vincent Rompies dan Arief Suditomo.
Sejauh ini, pihak sekolah baru mengonfirmasi bahwa anak Vincent Rompies yang terlibat dalam aksi bully tersebut.
Berita Terkait
-
Berani Bully Teman Sekolah, Anak Vincent Rompies Auto Cemen di Hadapan Sosok Ini: Daddy Mau Aku Mati?
-
Bukan Cuma Vincent, Dua Anak Publik Figur Ini Juga Diduga Terlibat Bully Sekolah Elit Serpong
-
Vincent Rompies Sempat Sebut Bullying Katro dan Culun, Kini Anaknya Malah Diduga Terlibat Jadi Pelaku
-
Viral Peran Siswa Geng Tai saat Bully Siswa Baru, Anak Vincent Rompies Punya Tugas Ini yang Bikin Korban Masuk RS
-
Anak Vincent Rompies Diduga Lakukan 2 Hal Ini ke Korban Bully, Kalau Benar Kelewatan Banget
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
Inara Rusli: Aku Minta Maaf atas Semua Kegaduhan yang Terjadi
-
Kondisi Memprihatinkan Kartika Putri Jelang Persalinan Anak Ketiga
-
Guyon Habib Usman: Berani Poligami, Tapi Kartika Putri Lebih Berani, Akhirnya Gak Jadi
-
Krisis Idola Anak: Antara Cuan dan Tanggung Jawab Moral Industri Musik
-
Deretan Bisnis Insanul Fahmi, Pria Beristri yang Nikahi Siri Inara Rusli
-
Inara Rusli Lapor Polisi Diduga Terkait Rekaman Video Intim Bocor, Virgoun Jadi Terlapor?
-
Pendapat 5 Artis Pria soal Poligami, Sonny Septian Tak Yakin Bisa Adil
-
3 Fakta Lagu Sampai Jumpa, Kembali Pertemukan Afgan dan Maudy Ayunda Seperti di Film Refrain
-
Posan Tobing Gaet Annisa Dalimunthe Rilis Single Baru, Sindir Para Musisi soal Krisis Lagu Anak
-
Inara Rusli Dinikahi Suami Orang, Eva Manurung Ungkit Penderitaan Virgoun: Cuma Bawa Kolor