Suara.com - Baru-baru ini, Luna Maya menghadirkan sebuah konten menarik di YouTube TS Media. Pasalnya, pacar Maxime Bouttier ini mengundang mantan asistennya sebagai bintang tamu.
Bukan sembarang orang, mantan asistennya kini telah sukses. Mantan asisten Luna Maya tersebut bahkan dikenal sebagai salah satu aktor terkenal di Indonesia.
Sosok tersebut adalah Erick Estrada. Kini, Erick tengah disibukkan dengan promosi film terbarunya berjudul Mendung Tanpo Udan.
Saat berbincang dengan Luna Maya, Erick membongkar pengalamannya menjadi asisten dari sang model. Momen itu terjadi pada 2015.
"Aku pernah asistenin Mbak Luna Maya tahun 2015," ujar Erick Estradar, dilansir pada Jumat (23/2/2024).
Mendengar cerita dari Erick, Luna Maya justru terkejut. Pacar dari Maxime Bouttier itu tampak tak mengingat bahwa Erick pernah bekerja dengannya.
Alhasil, Erick pun memberikan detail dari pekerjaannya tersebut. Konon, ia pernah dibayar Rp700 ribu saat menjadi asisten bagi Luna Maya.
"16 Novembe 2015, Rp700 ribu (bayarannya)," ujar Erick sembari memberikan bukti.
Bukti yang diberikannya bukanlah bukti nominal uang yang ia terima. Melainkan bukti nyata berupa foto antara dirinya dan Luna Maya.
Baca Juga: Dipakai Nagita Slavina dan Luna Maya, Tas Ini Nggak Kalah Ikonik dari Hermes Birkin!
Lebih lanjut, aktor kelahiran 1990 ini membeberkan tugasnya sebagai asisten Luna Maya. Tidaklah muda, tugasnya adalah menjaga suasana hati dari Luna Maya.
Tugas tersebut diberikan lantaran suasana hati Luna Maya tidak selalu baik. Bahkan, ia disebut sebagai sosok yang moody. Hal itu pun dibenarkan oleh Luna Maya.
"Dulu tugasku njagain mood-nya. Karena mood-nya Luna Maya ini kadang bagus kadang enggak. Apa bahasanya?" kata Erick Estrada mengungkap. "Moody," kata Luna Maya membalas.
Salah satu cara Erick Estrada menjaga suasana hati Luna Maya adalah dengan menyadari situasi di dekat sang aktris. Bintag film Srimulat ini akan berhati-hati saat bertingkah di samping Luna Maya.
Tak sesuai dugaan, Erick Estrada tidak selalu membuat candaan demi Luna Maya bahagia. Apa yang dilakukan Erick terkadang berdiri di samping Luna Maya yang sedang menikmati makanan.
Berita Terkait
-
5 Potret Kedekatan Ismael Dully dan Maxime Bouttier, Pantas Restui Luna Maya Pacari Brondong
-
Momen Luna Maya Pamer Keakraban dengan Raffi Ahmad, Warganet Teringat Olga Syahputra
-
Restui Maxime Bouttier, Ini Sosok Ismael Dully: Kakak Luna Maya yang Prestasinya Gak Main-Main
-
Perkara Posting Foto Bareng Reino Barack, Syahrini Dicibir Tak Mau Kalah dari Luna Maya
-
Makin Romantis, Intip 6 Pemotretan Luna Maya dan Maxime Bouttier Bertemakan Valentine
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
AMI Awards 2025: Lagu Daerah Bukan Sekadar Niche, tapi Kualitas
-
Menang TikTok Awards 2025, Fuji Curhat Suka Duka Jadi Kreator Konten: Kadang Tertekan
-
Hidup Berubah Drastis Berkat TikTok, Jennifer Coppen Akui Popularitas Baru Bawa Konsekuensi
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok
-
Kupas Tuntas Konser The 1/9 Tour by eaJ di Jakarta: Musik, Empati, dan Energi
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK