Suara.com - Sejak pulang ke Indonesia dan bertemu dengan Vadel Badjideh, Laura Meizani Mawardi alias Lolly, anak Nikita Mirzani selalu membagikan kebersamaannya dengan sang kekasih.
Lolly, anak Nikita Mirzani juga selalu memperlihatkan kemesraannya dengan Vadel Badjideh dalam setiap konten unggahannya di Instagram maupun TikTok.
Salah satunya, konten TikTok terbaru Lolly yang sedang joget bersama Vadel Badjideh sambil duduk di suatu tempat.
Pada video tersebut, awalnya Lolly hanya joget sendiri. Kemudian, wajah Vadel Badjideh mendadak muncul di kamera dan mencium kepala anak Nikita Mirzani tersebut.
Bahkan, Vadel Badjideh juga menggunakan satu tangannya untuk mengarahkan kepala Lolly ke bibirnya ketika hendak mencium.
Lolly yang semula berusaha tampil manis pun langsung terlihat salah tingkah setelah dicium oleh kekasihnya, Vadel Badjideh.
Keduanya lantas kompak melanjutkan gerakan lagu TikTok yang dimainkan dan berakhir tak bisa menahan tawa masing-masing.
Konten TikTok Lolly yang menunjukkan kemesraannya ini lantas menuai beragam komentar dari netizen. Tak sedikit yang merasa khawatir dengan gaya pacaran anak Nikita Mirzani tersebut.
Mereka meminta Lolly, anak Nikita Mirzani untuk tetap berhati-hati dan menjaga diri selama berpacaran dengan Vadel Badjideh.
Baca Juga: Lolly Pamer Dibelikan Sepatu oleh Vadel Badjideh, Harganya Kebanting Belanjaan Nikita Mirzani
Apalagi sebelumnya, mereka menjalani hubungan asmara ini secara jarak jauh dan ini kali pertamanya mereka bertemu setelah Lolly memutuskan pulang ke Indonesia.
"Lu yang ketemu Vadel, gue yang takut Lolly," kata @fiaa***.
"Lolly jangan mau di apa-apain ya, lo yang di sana gue yang takut," kata @dina***.
"Frist time aku komen, aku yang dulu jadi seorang anak dan sekarang sudah jadi seorang ibu cuma mau bilang, jaga diri baik-baik ya lolly," kata @cappu***.
"Bebas mau sebucin apapun yang penting jangan mau diapa-apain dia, pliss. Lu masih muda," kata @putri***.
Berita Terkait
-
Tegaskan Coret Lolly dari Ahli Waris, Nikita Mirzani Pamer Rumah Mewah untuk Putranya
-
Nikita Mirzani Tenang Bertemu Lolly Lagi di Rumah: Soalnya Lagi Bucin
-
Muak Anaknya Dibully, Vicky Prasetyo Bakal Polisikan Balik Kontraktor yang Ngaku Ditipu Rp1,8 Miliar
-
Vicky Prasetyo Cerita Anaknya Dibully usai Sang Ayah Dituduh Tipu Kontraktor Rp1,8 Miliar
-
Dilaporkan Kasus Dugaan Penipuan Senilai Rp2,2 M, Vicky Prasetyo Bingung
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea