Suara.com - Sesi interview mantan mertua Kurnia Meiga, Udin Rodjudin, soal polemik sakit menantunya hingga rumah tangga sang anak, Azhiera Adzka Fathir, santer mencuri perhatian publik.
Pasalnya, Udin Rodjudin rela menggelontorkan dana fantastis hingga Rp40 miliar untuk biaya pengobatan Kurnia Meiga karena rasa sayang yang besar terhadap mantan menantunya itu.
"Kami semua keluarga sayang sama dia. Berapa miliar pun aku biayai, asalkan kamu (Meiga) berniat sembuh," tutur Udin Rodjudin.
Selain dengan Kurnia Meiga, Udin Rodjudin juga memiliki rasa kasih sayang yang besar terhadap Azhiera Adzka Fathir. Dia menilai, rasa sayangnya terhadap sang anak layaknya Nabi dan Fatimah Az Zahra ra.
"Bagi saya Azhiera tuh bagaikan Nabi dan anaknya, Fatimah. Itulah kasih sayang saya sama Azhiera, anak itu sangat saya sayangi," sambung Udin Rodjudin.
Oleh karena itu, Udin Rodjudin merasa terpukul dan tidak terima dengan perilaku KDRT Kurnia Meiga terhadap Azhiera Adzka Fathir.
"Saya rasa anak itu sebagai seorang istri sudah cukup berbakti kepada suaminya. Di situ saya lihat kekuatan dia untuk mempertahankan kekeluargaan," kata Udin Rodjudin.
Cuplikan unggahan video komentar Udin Rodjudin ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 26,5 jumlah tayangan.
"Kekecewaan mertua Kurnia Meiga setelah tahu kalau dia suka mabuk," tulis akun TikTok @asriamelya3, ditilik pada Selasa (12/3/2024).
Baca Juga: Disantet vs Alkohol, Debat Kurnia Meiga dan Mantan Istri Soal Penyebab Kebutaan
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Kelihatan bapaknya bijak, Meiga beruntung," tulis seorang netizen. "Kelihatan banget bapaknya santun," ucap netizen lain. "Mertua the best," ujar netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Disantet vs Alkohol, Debat Kurnia Meiga dan Mantan Istri Soal Penyebab Kebutaan
-
Beda Penampakan Rumah Kurnia Meiga Sebelum dan Setelah Cerai, Kini Tinggal di Ruangan Sempit
-
Dulu Tukang Selingkuh dan Suka Mabuk, Kebutaan Kurnia Meiga Disebut Karma dari Tuhan
-
Idap Penyakit Langka, Mantan Istri Beri Respon Bijak Soal Cobaan Hidup Kurnia Meiga
-
Mantan Istri Kurnia Meiga Ungkap Alasan Bisa Dapat Hak Asuh Anak Seumur Hidup, Gara-gara Ada Saksi Hidup?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta