Suara.com - Sebagai selebriti, Ruben Onsu menyadari pentingnya menjaga tubuh ideal. Tapi di sisi lain, suami Sarwendah ini juga tak kuasa untuk menolak makanan enak.
Berawal dari keinginan memilki tubuh sehat dan ramping, Ruben Onsu akhirnya mengembangkan bisnis di bidang minuman. Setelah melalui proses panjang, produk dari hasil dapurnya pun resmi rilis.
Tidak mau asal-asalan dalam memasarkan produk, Ruben Onsu terjun langsung untuk menggunakannya. Terbukti, sejumlah orang menyadari perubahan bentuk badannya.
"Orang tanya, 'kok Ruben kurusan?' nah karena aku konsumsi Onsfit ini," kata Ruben Onsu kepada awak media belum lama ini.
Pada prosesnya, minuman berupa serbuk fiber ini akan memperlancar BAB. Sehingga, makanan apapun yang dikonsumsi mudah dicerna dan dikeluarkan.
"Aku kan emang suka makan, nggak mau dilarang. Penginnya makan bebas, tapi lancar BAB juga," ucap bapak tiga anak tersebut.
Sebagai catatan, produk ini juga sudah bersertifikasi BPOM dan MUI. Sehingga bisa dikonsumsi dengan aman.
Di sisi lain pun membantu menjaga daya tahan tubuh, membantu menurunkan kolesterol, mengikat lemak serta minyak dalam perut hingga berat badan tetap terjaga dan membersihkan usus dari zat berbahaya.
Termasuk di bulan Ramadhan ini, Ruben Onsu mengatakan tidak ada masalah untuk mengonsumsinya.
Baca Juga: Ruben Onsu Mendadak Singgung Kematian di Hari Ultah Betrand Peto: Jika Tuhan Berkata Lain
"Aman banget, yang diabetes juga. Kalau yang tidak dianjurkan, buat ibu menyusui dan hamil," ucapnya menjelaskan.
Ruben Onsu bersyukur sejauh ini produk yang dipasarkan bisa bermanfaat untuk banyak orang. Terbukti, dengan terjualnya 10.000 box hingga saat ini.
"Ke depannya, semoga bisa diterima di kalangan masyarakat, makin banyak reseller-nya dan makin disukai," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Ruben Onsu Mendadak Singgung Kematian di Hari Ultah Betrand Peto: Jika Tuhan Berkata Lain
-
Orangtua Atta Halilintar Dianggap Tak Peduli Saat Ameena Lahir, Aurel Hermansyah Kasih Jawaban Bijak
-
Betrand Beto Bersandar di Pundak Ruben Onsu: Hari-hariku Hanya Mau Menyenangkanmu
-
Gara-Gara Eko Patrio, Verrell Bramasta Comeback Syuting Usai Sibuk Nyaleg
-
Ruben Onsu Minta Disungkem di Nikahan Ayu Ting Ting, Langsung Diprotes: Lu Gila ya
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash
-
Gara-gara Foto Pakai Gaun Biru, Sabrina Alatas Dituding Hamil Anak Hamish Daud